FOTO: Mengejutkan, Eks Gelandang AC Milan Latih Timnas Kamboja

Eks gelandang AC Milan Keisuke Honda resmi menjadi pelatih kepala Timnas Kamboja dengan durasi selama dua tahun.

oleh Johan Fatzry diperbarui 14 Agu 2018, 11:00 WIB
Mengejutkan, Eks Gelandang AC Milan Latih Timnas Kamboja
Eks gelandang AC Milan Keisuke Honda resmi menjadi pelatih kepala Timnas Kamboja dengan durasi selama dua tahun.
Gelandang Jepang Keisuke Honda (kiri) berpose dengan presiden federasi sepak bola Kamboja Sao Sokha selama konferensi pers di Phnom Penh (12/8). Eks gelandang AC Milan ini resmi menjadi pelatih kepala Timnas Kamboja. (AFP Photo)
Gelandang Jepang Keisuke Honda memberi keterangan pers setelah resmi menjadi pelatih Timnas Kamboja di Phnom Penh (12/8). Federasi Sepak Bola Kamboja (FFC) mengontrak Honda berdurasi dua tahun. (AFP Photo)
Gelandang Jepang Keisuke Honda memberi keterangan pers setelah resmi menjadi pelatih Timnas Kamboja di Phnom Penh (12/8). Honda akan memiliki berperan dobel, sebagai pelatih timnas Kamboja dan menjadi pemain Melbourne Victory. (AFP Photo)
Gelandang asal Jepang, Keisuke Honda mengontrol bola dari kawalan bek Belgia Jan Vertonghen dalam putaran 16 besar Piala Dunia 2018 di Rostov Arena, Rusia (2/7). Honda juga diberi jabatan sebagai GM Timnas Kamboja. (AFP Photo/Filippo Monteforte)

Rekomendasi

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya