FOTO: Burung Gagak Jadi Petugas Kebersihan Taman di Prancis

Enam burung gagak dimanfaatkan untuk mengumpulkan puntung rokok dan sampah kecil lainnya di sebuah taman di Prancis.

oleh Arny Christika Putri diperbarui 19 Agu 2018, 09:36 WIB
Burung Gagak Kumpulkan Sampah
Enam burung gagak dimanfaatkan untuk mengumpulkan puntung rokok dan sampah kecil lainnya di sebuah taman di Prancis.
Burung gagak berebut puntung rokok di taman Puy du Fou, yang berlokasi di Les Epesses, Prancis barat, Selasa (14/8). Sebanyak enam gagak dilatih untuk memungut sampah di taman hiburan paling populer kedua di Prancis tersebut. (AFP/SEBASTIEN SALOM GOMIS)
Burung gagak dilatih memungut sampah di taman Puy du Fou, Prancis barat, Selasa (14/8). Burung gagak itu dilatih bukan hanya untuk membersihkan taman bermain tapi juga mengedukasi kepada pengunjung supaya menjaga kebersihan. (AFP/SEBASTIEN SALOM GOMIS)
Burung gagak dilatih memungut puntung rokok di taman Puy du Fou, Prancis barat, Selasa (14/8). Sebanyak enam gagak diajak untuk membersihkan taman dengan menggunakan kotak kecil yang memberikan santapan lezat. (AFP/SEBASTIEN SALOM GOMIS)
Christophe Gabor melatih burung gagak untuk memungut sampah di taman Puy du Fou, Prancis barat, Selasa (14/8). Pengerahan pawanan burung sebagai petugas kebersihan ini mulai dilakukan pada Senin, 13 Agustus 2018 kemarin. (AFP/SEBASTIEN SALOM GOMIS)
Burung gagak dilatih memungut puntung rokok di taman Puy du Fou, Prancis barat, Selasa (14/8). Sebanyak enam gagak dilatih untuk memungut sampah di taman hiburan paling populer kedua di Prancis tersebut. (AFP/SEBASTIEN SALOM GOMIS)
Burung gagak dilatih memungut sampah di taman Puy du Fou, Prancis barat, Selasa (14/8). Burung gagak itu dilatih bukan hanya untuk membersihkan taman bermain tapi juga mengedukasi kepada pengunjung supaya menjaga kebersihan. (AFP/SEBASTIEN SALOM GOMIS)

Rekomendasi

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya