Liputan6.com, Jakarta - Dalam berbagai jejaring sosial baik itu Facebook, Instagram maupun Path, gambar/foto lucu atau yang biasa disebut Meme kerap ditemui.
Berbagai hal bisa dijadikan Meme menarik, tidak terkecuali yang berkaitan dengan otomotif.
Advertisement
Meme otomotif kali ini merupakan unggahan dari akun instagram meme_otomotif.
Dalam meme tersebut nampak seseorang tengah mengangkut seekor babi besar menggunakan motor bebek.
Namun nahas, saat melintasi jalanan menanjak motor yang dikendarai terjengkang lantaran bobot bawaannya terlalu berat. Ada-ada saja ya.
Nah, jika Anda memiliki meme menarik seputar dunia otomotif, kirim saja ke email kami di otoliputan6@gmail.com.
* Update Terkini Asian Games 2018 Mulai dari Jadwal Pertandingan, Perolehan Medali hingga Informasi Terbaru dari Arena Pesta Olahraga Terbesar Asia di Sini.