FOTO: Intip Eks Gelandang AC Milan Latih Timnas Kamboja

Eks gelandang AC Milan, Keisuke Honda menyaksikan pemain tim nasional Kamboja berlatih di Stadion Olimpiade Nasional di Phnom Penh

oleh Johan Fatzry diperbarui 05 Sep 2018, 13:00 WIB
Intip Eks Gelandang AC Milan Latih Timnas Kamboja
Eks gelandang AC Milan, Keisuke Honda menyaksikan pemain tim nasional Kamboja berlatih di Stadion Olimpiade Nasional di Phnom Penh
Gelandang Jepang, Keisuke Honda (tengah) menyaksikan pemain timnas Kamboja berlatih di Stadion Olimpiade Nasional di Phnom Penh, (4/9). Federasi Sepak Bola Kamboja (FFC) mengontrak Honda menjadi pelatih berdurasi dua tahun. (AFP Photo/Tang Chhin Sothy)
Eks gelandang AC Milan, Keisuke Honda menyaksikan pemain timnas Kamboja berlatih di Stadion Olimpiade Nasional, Phnom Penh, (4/9). Honda berperan dobel, sebagai pelatih timnas Kamboja dan menjadi pemain Melbourne Victory. (AFP Photo/Tang Chhin Sothy)
Eks gelandang AC Milan, Keisuke Honda berbincang dengan pemain timnas Kamboja berlatih di Stadion Olimpiade Nasional di Phnom Penh, (4/9). Honda juga diberi jabatan sebagai GM Timnas Kamboja. (AFP Photo/Tang Chhin Sothy)
Keisuke Honda (tengah) berbincang dengan pejabat timnas Kamboja selama sesi pelatihan di Stadion Nasional Olimpiade di Phnom Penh, (4/9). Federasi Sepak Bola Kamboja (FFC) mengontrak Honda menjadi pelatih berdurasi dua tahun. (AFP Photo/Tang Chhin Sothy)
Pemain sepak bola Jepang Keisuke Honda tiba untuk melatih pemain timnas Kamboja di Stadion Nasional Olimpiade di Phnom Penh, (4/9). Honda berperan dobel, sebagai pelatih timnas Kamboja dan menjadi pemain Melbourne Victory. (AFP Photo/Tang Chhin Sothy)

Rekomendasi

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya