VIDEO: Bikin Haru, Orang Utan Cium Perut Ibu Hamil

Tingkah orang utan membuat haru salah satu pengunjung kebun binatang Colchester, Inggris. Dari balik kaca orang utan mencium perut ibu yang sedang hamil.

oleh Yoga Nugraha diperbarui 12 Sep 2018, 22:00 WIB

Liputan6.com, Jakarta Tingkah orang utan membuat haru salah satu pengunjung kebun binatang Colchester, Inggris. Dari balik kaca orang utan mencium perut ibu yang sedang hamil.

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya