FOTO: Pria Suriah yang Tinggal 7 Bulan di Bandara Malaysia Dapat Suaka ke Kanada

Hassan al-Kontar, seorang pria Suriah yang tinggal selama tujuh bulan di bandara Kuala Lumpur akhirnya mendapat tempat baru di Kanada.

oleh Arny Christika Putri diperbarui 27 Nov 2018, 14:07 WIB
Hassan al-Kontar
Hassan al-Kontar, seorang pria Suriah yang tinggal selama tujuh bulan di bandara Kuala Lumpur akhirnya mendapat tempat baru di Kanada.
Pria Suriah, Hassan al-Kontar berbicara kepada media setibanya di sebuah bandara di Vancouver, Senin (26/11). Kontar yang sebelumnya terdampar 7 bulan di Bandara Kuala Lumpur mendapat suaka dari pemerintah Kanada. (Ben Nelms/The Canadian Press via AP)
Pria Suriah, Hassan al-Kontar dan sukarelawan Canada Caring Society tiba di bandara Vancouver setelah terbang dari Kuala Lumpur , Senin (26/11). Dua organisasi mensponsori Kontar datang ke Kanada sebagai pengungsi. (Ben Nelms/The Canadian Press via AP)
Pria Suriah, Hassan al-Kontar dan sukarelawan Canada Caring Society tiba di bandara Vancouver setelah terbang dari Kuala Lumpur , Senin (26/11). Dua organisasi mensponsori Kontar datang ke Kanada sebagai pengungsi. (Ben Nelms/The Canadian Press via AP)
Pria Suriah, Hassan al-Kontar berbicara kepada media setibanya di sebuah bandara di Vancouver, Senin (26/11). Kontar yang sebelumnya terdampar 7 bulan di Bandara Kuala Lumpur mendapat suaka dari pemerintah Kanada. (Ben Nelms/The Canadian Press via AP)
Pria Suriah, Hassan al-Kontar disambut pendukung setibanya di sebuah bandara di Vancouver, Senin (26/11). Kontar yang sebelumnya terdampar 7 bulan di Bandara Kuala Lumpur mendapat suaka dari pemerintah Kanada. (Ben Nelms/The Canadian Press via AP)

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya