8 Cara Mengakhiri Percakapan ala Netizen Ini Bikin Nyesek

Kamu pernah mengalami?

oleh Tyas Titi Kinapti diperbarui 15 Feb 2019, 11:15 WIB
Mengakhiri percakapan ala netizen (Sumber: Twitter)

Liputan6.com, Jakarta - Masa-masa pendekatan dengan seseorang yang kamu suka tentu menjadi salah satu momen yang tak terlupakan. Jika kamu sedang berada dalam masa pendekatan, pasti kamu akan berusaha membuat dia tertarik padamu

Salah satu cara untuk pendekatan dengan cara mengobrol atau chattingan. Jenis obrolan pun memiliki pengaruh besar pada hubungan. Jika semakin akrab dan nyambung satu sama lain, keakraban itu makin bertambah dan bisa ke tahap yang lebih intim sampai jadian.

Tak jarang banyak orang menggunakan beragam obrolan romantis saat sedang melakukan pendekatan. Alih-alih bikin terpesona obrolan saat pendekatan malah berujung membosankan, dia pun merasa malas untuk menjawab chatnya. 

Nah, jika kamu mendapatkan beberapa pesan dibawah ini dari gebetanmu, kamu perlu berhati-hati mungkin dia tidak tertarik padamu.  Berikut  Liputan6.com rangkum dari berbagai sumber akun twitter, cara mengakhiri percakapan ala netizen yang bikin hatimu patah,  Jumat (15/2/2019) 


Mengakhiri percakapan yang bikin nyesek

1. Kalau dia jawab gini, kamu bisa mundur teratur

 

2.  Selamat, kamu sudah di block


Apa dia bukan prioritasmu?

3.  Karena dia bukan prioritasmu 

 

4. Sering terjadi ~


Tetap semangat yaa 

5. Berkata jujur itu baik

 

6. Auto mundur ini mah


Duh, harus bagaiamana ya

7. Menjawab singkat adalah kunci 

 

8. Tidak bisa berkutik 

Buat kamu yang mendapatkan pesan seperti diatas. Tetap semangat berjuang untuk mendapatkan hatinya,  Kamu bisa mengulik-ngulik lagi hal apa sih yang dia sukai, sehingga chat kamu pun tidak terabaikan begitu saja. 

Rekomendasi

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya