FOTO: Andrea Dovizioso Berhasil Juarai Seri Pembuka MotoGP Qatar

Pembalap Ducati, Andrea Dovizioso berhasil menjuarai Seri Pembuka MotoGP Qatar di Sirkuit Internasional Losail di Doha

oleh Johan Fatzry diperbarui 11 Mar 2019, 10:15 WIB
Andrea Dovizioso Berhasil Juarai Seri Pembuka MotoGP Qatar
Pembalap Ducati, Andrea Dovizioso berhasil menjuarai Seri Pembuka MotoGP Qatar di Sirkuit Internasional Losail di Doha
Pembalap Ducati, Andrea Dovizioso berselebrasi usai berhasil memenangkan seri pembuka MotoGP di Sirkuit Internasional Losail di Doha, Qatar (10/3). Dovizioso berhasil mengalahkan Marc Marquez dengan selisih waktu 0,023 detik. (AP Photo/Hanson Joseph)
Pembalap Ducati, Andrea Dovizioso berselebrasi usai berhasil memenangkan seri pembuka MotoGP di Sirkuit Internasional Losail di Doha, Qatar (10/3). Ini kemenangan kedua beruntun Dovizioso di MotoGP Qatar. (AP Photo/Hanson Joseph)
Pembalap Ducati, Andrea Dovizioso berada di posisi depan selama kejuaraan MotoGP di Sirkuit Internasional Losail di Doha, Qatar (10/3). Kemenangan di Sirkuit Losail membuat Dovizioso mengantongi 25 poin. (AP Photo/Hanson Joseph)
Pembalap Ducati, Andrea Dovizioso memegang piala setelah memenangkan seri pembuka MotoGP di Sirkuit Internasional Losail di Lusail, Qatar (10/3). (AFP Photo/Karim Jaafar)
Pembalap Ducati, Andrea Dovizioso berselebrasi usai berhasil memenangkan seri pembuka MotoGP di Sirkuit Internasional Losail di Doha, Qatar (10/3). Ini kemenangan kedua beruntun Dovizioso di MotoGP Qatar. (AFP Photo/Karim Jaafar)

Rekomendasi

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya