FOTO: Melihat Hasil Riset Dampak Budaya terhadap Lingkungan Kerja

Menandai perayaan Hari Perempuan Internasional ke-16, Accenture melakukan riset tentang dampak budaya terhadap lingkungan kerja dengan melibatkan 18.000 responden dari 27 negara, termasuk 700 responden Indonesia.

oleh Fery Pradolo diperbarui 22 Mar 2019, 17:31 WIB
Hasil Riset Dampak Budaya terhadap Lingkungan Kerja
Menandai perayaan Hari Perempuan Internasional ke-16, Accenture melakukan riset tentang dampak budaya terhadap lingkungan kerja dengan melibatkan 18.000 responden dari 27 negara, termasuk 700 responden Indonesia.
Marcomm Director Accenture Nia Sarinastiti saat memberikan paparan hasil riset tentang Dampak Budaya terhadap Lingkungan Kerja, di Jakarta, Jumat (22/3). Riset Accenture melibatkan 18.000 responden dari 27 negara, termasuk 700 responden Indonesia. (Liputan6.com/Fery Pradolo)
Executive Director IBCWE Maya Juwita memberikan paparan hasil riset tentang Dampak Budaya terhadap Lingkungan Kerja, di Jakarta, Jumat (22/3). Riset menunjukkan bahwa masyarakat Indonesia telah memiliki kesadaran pentingnya inovasi dalam memajukan perusahaan. (Liputan6.com/Fery Pradolo)
Editorial Director Prana group Petty S. Fatimah memberikan paparan hasil riset tentang Dampak Budaya terhadap Lingkungan Kerja, di Jakarta, Jumat (22/3). Riset yang melibatkan 18.000 responden dari 27 negara dilakukan dalam Hari Perempuan Internasional ke-16.(Liputan6.com/Fery Pradolo)
Editorial Director Prana group Petty S. Fatimah, Marcomm Director Accenture Nia Sarinastiti, Managing Director Women in Accenture Debby Alishinya dan Executive Director IBCWE Maya Juwita berbincang dalam rangka Hari Perempuan Internasional ke-16 di Jakarta, Jumat (22/3). Liputan6.com/Fery Pradolo)

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya