FOTO: Berkah Musim Nyekar Jelang Ramadan Bagi Bocah 'Pengoret' Makam

Jasa Ngoret ini dilakukan atas keinginan anak-anak tersebut bukan karena paksaan dan sebagian mereka menyisihkan hasilnya untuk membantu orang tua.

oleh Johan Fatzry diperbarui 05 Mei 2019, 15:15 WIB
Berkah Musim Nyekar Jelang Ramadan Bagi Bocah 'Pengoret' Makam
Jasa Ngoret ini dilakukan atas keinginan anak-anak tersebut bukan karena paksaan dan sebagian mereka menyisihkan hasilnya untuk membantu orang tua.
Sejumlah anak mengikuti peziarah saat menawarkan jasa membersihkan makam atau 'Ngoret' di TPU Cipinang Baru, Jakarta, Minggu (5/5/2019). Tradisi ziarah makam atau nyekar membawa berkah rezeki bagi anak-anak yang menawarkan jasa Ngoret. (merdeka.com/Iqbal S. Nugroho)
Anak-anak membersihkan makam di TPU Cipinang Baru, Jakarta, Minggu (5/5/2019). Anak-anak yang mayoritas masih duduk di sekolah dasar ini biasanya melayani jasa Ngoret secara berkelompok dengan tugas masing-masing seperti menyapu dan membersihkan sekitar makam. (merdeka.com/Iqbal S. Nugroho)
Sejumlah anak saat membagi hasil dari jasa 'Ngoret' makam di TPU Cipinang Baru, Jakarta, Minggu (5/5/2019). Anak-anak 'Pengoret' makam mengaku dapat mengantongi uang hingga Rp 70 ribu dari hasil ngoret yang dimulai pagi sampai sore. (merdeka.com/Iqbal S. Nugroho)
Seorang anak saat memayungkan peziarah di salah satu makam di TPU Cipinang Baru, Jakarta, Minggu (5/5/2019). Jasa Ngoret ini dilakukan atas keinginan anak-anak tersebut bukan karena paksaan dan sebagian mereka menyisihkan hasilnya untuk membantu orang tua. (merdeka.com/Iqbal S. Nugroho)
Sejumlah anak saat membagi hasil dari jasa 'Ngoret' makam di TPU Cipinang Baru, Jakarta, Minggu (5/5/2019). Tradisi ziarah makam atau nyekar membawa berkah rezeki bagi anak-anak yang menawarkan jasa Ngoret. (merdeka.com/Iqbal S. Nugroho)
Anak-anak usai membersihkan makam di TPU Cipinang Baru, Jakarta, Minggu (5/5/2019). Anak-anak yang mayoritas masih duduk di sekolah dasar ini biasanya melayani jasa Ngoret secara berkelompok dengan tugas masing-masing seperti menyapu dan membersihkan sekitar makam. (merdeka.com/Iqbal S. Nugroho)
Anak-anak membersihkan makam di TPU Cipinang Baru, Jakarta, Minggu (5/5/2019). Anak-anak 'Pengoret' makam mengaku dapat mengantongi uang hingga Rp 70 ribu dari hasil ngoret yang dimulai pagi sampai sore. (merdeka.com/Iqbal S. Nugroho)
Anak-anak membersihkan makam di TPU Cipinang Baru, Jakarta, Minggu (5/5/2019). Jasa Ngoret ini dilakukan atas keinginan anak-anak tersebut bukan karena paksaan dan sebagian mereka menyisihkan hasilnya untuk membantu orang tua. (merdeka.com/Iqbal S. Nugroho)

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya