Liputan6.com, Jakarta Kucing memang menjadi salah satu hewan yang sering dipelihara manusia. Selain lucu, hewan peliharaan ini memang mudah diajak berbagai aktivitas. Sama halnya dengan manusia, hewan berbulu menggemaskan ini tentu saja juga bisa sakit.
Baca Juga
Advertisement
Sebagai sang pemilik tentu saja, mau tidak mau pasti kamu akan segera membawa ke dokter hewan agar lekas pulih. Namun, nyatanya membawa kucing ke dokter hewan nampaknya bukanlah hal yang mudah.
Kucing tersebut bisa meraung-raung dan memilih menghindar ketika akan diperiksa oleh sang dokter. Sama halnya dengan beberapa potret kucing di bawah ini, alih-alih diperiksa kucing-kucing di bawah ini lebih memilih menghindar dan bersembunyi. Lucunya, mereka bersembunyi di tempat yang tak terduga dan sukses bikin geleng kepala.
Penasaran kan gimana potretnya? Berikut Liputan6.com rangkum dari Boredpanda 6 potret tingkah kocak kucing saat dibawa ke dokter hewan, Kamis (13/6/2019).
1. Aku lagi mimikri nih!
Advertisement
2. Yah ternyata badanku enggak cukup~
3. Kalian pasti lagi ngomongin aku kan?
Advertisement
4. Enggak akan ketahuan kalau sembunyi di sini!
5. Si kucing lagi nyamar jadi mouse nih
Advertisement