FOTO: Panutan, Deretan Seleb Ini Belasan Tahun Menikah dan Jauh dari Gosip

Membina rumah tangga tentu saja tidak mudah. Apalagi jika sudah terkena gosip. Tapi masih ada beberapa keluarga artis Tanah Air yang jauh dari terpaan gosip. Malah semakin hari semakin kompak. Siapa aja sih mereka?

oleh Liputan6 diperbarui 30 Jun 2019, 18:53 WIB
Jeremy Thomas
Membina rumah tangga tentu saja tidak mudah. Apalagi jika sudah terkena gosip. Tapi masih ada beberapa keluarga artis Tanah Air yang jauh dari terpaan gosip. Malah semakin hari semakin kompak. Siapa aja sih mereka?
Bukan perkara mudah untuk membina rumah tangga dan jauh dari gosip. Itulah yang terlihat dari rumah tangga Jeremy Thomas dan Ina Indayanti yang sudah dikaruniai 2 anak. (Liputan6.com/jeremythomas_jt)
Vokalis band Sheila on 7, Duta juga jauh dari gosip dalam hal keluarga. Duta sering kali terlihat menghabiskan liburan bersama keluarganya dalam postingan akun Instagram. (Liputan6.com/duta507)
Keluarga musisi ternama di Indonesia ini juga jauh dari kabar miring. Addie MS dan Memes sudah 31 tahun dalam membina rumah tangganya. (Liputan6.com/addiems999)
Keluarga satu ini sudah lama tidak tercium oleh awak media. Bahkan Andrew White dan Nana Mirdad semakin mesra seperti masa pacaran. (Liputan6.com/andrew.white._)
Keluarga dari salah satu presenter ternama Indonesia juga jauh dari gosip. Darius dan Donna sudah menikah selama 12 tahun dan dikaruniai 2 putra dan 1 putri. (Liputan6.com/darius_sinathrya)
Aktor keren satu ini ternyata sudah berkeluarga ya. Dwi Sasono sudah menikah dari tahun 2007 dan dikaruniai 3 orang anak. (Liputan6.com/dwisasono)

Rekomendasi

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya