FOTO: Ahli Paleontologi Temukan Tulang Raksasa Dinosaurus Berusia 140 Juta Tahun

Ahli Paleontologi Prancis, menemukan tulang paha dinosaurus raksasa di sebuah situs penggalian di barat daya Prancis.

oleh Arny Christika Putri diperbarui 26 Jul 2019, 09:38 WIB
Penemuan Tulang Raksasa Dinosaurus
Ahli Paleontologi Prancis, menemukan tulang paha dinosaurus raksasa di sebuah situs penggalian di barat daya Prancis.
Peneliti National History Museum of Paris, Maxime Lasseron memeriksa tulang paha dinosaurus raksasa Sauropoda yang ditemukan awal minggu lalu di sebuah situs penggalian di barat daya Prancis, 24 Juli 2019. Tulang paha dengan panjang dua meter ini diklaim berusia 140 juta tahun. (GEORGES GOBET/AFP)
Peneliti National History Museum of Paris membersihkan tulang panggul didekat penemuan tulang paha dinosaurus raksasa Sauropoda di sebuah situs penggalian di barat daya Prancis, 24 Juli 2019. Tulang-tulang tersebut ditemukan pada lapisan tanah liat yang tebal oleh tim relawan. (GEORGES GOBET/AFP)
Peneliti National History Museum of Paris membersihkan tulang panggul didekat penemuan tulang paha dinosaurus raksasa Sauropoda di sebuah situs penggalian di barat daya Prancis, 24 Juli 2019. Tulang-tulang tersebut ditemukan pada lapisan tanah liat yang tebal oleh tim relawan. (GEORGES GOBET/AFP)
Peneliti National History Museum of Paris, Maxime Lasseron memeriksa tulang paha dinosaurus Sauropoda di sebuah situs penggalian di barat daya Prancis, 24 Juli 2019. Tulang paha dengan berat 500 kg ini dianggap milik dinosaurus herbivora terbesar dari periode Jurassic Sauropod. (GEORGES GOBET/AFP)
Peneliti National History Museum of Paris, Maxime Lasseron memeriksa tulang paha dinosaurus raksasa Sauropoda yang ditemukan awal minggu lalu di sebuah situs penggalian di barat daya Prancis, 24 Juli 2019. Tulang paha dengan panjang dua meter ini diklaim berusia 140 juta tahun. (GEORGES GOBET/AFP)
Tulang paha dinosaurus raksasa Sauropoda yang ditemukan awal minggu lalu di sebuah situs penggalian di barat daya Prancis, 24 Juli 2019. Tulang paha dengan dengan panjang dua meter dan berat 500 kg ini dianggap milik dinosaurus herbivora terbesar dari periode Jurassic Sauropod. (GEORGES GOBET/AFP)
Peneliti National History Museum of Paris, Maxime Lasseron memeriksa tulang paha dinosaurus raksasa Sauropoda yang ditemukan awal minggu lalu di sebuah situs penggalian di barat daya Prancis, 24 Juli 2019. Beberapa bagian tulang lainnya seperti panggul juga ditemukan di situs ini (GEORGES GOBET/AFP)

Rekomendasi

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya