Berita Terkini Demo Mahasiswa di Depan Gedung DPR

Berita terkini demo mahasiswa di depan gedung DPR dapat diikuti di Liputan6.com.

oleh Raden Trimutia Hatta diperbarui 24 Sep 2019, 23:53 WIB
Mahasiswa berlarian saat polisi menembakkan gas air mata dalam demonstrasi menolak pengesahan RUU KUHP dan revisi UU KPK di depan Gedung DPR, Jakarta, Selasa (24/9/2019). Polisi menghalau mahasiswa yang berusaha masuk ke area Gedung DPR. (merdeka.com/Arie Basuki)

Liputan6.com, Jakarta - Demonstrasi mahasiswa di depan gedung DPR RI berujung ricuh. Berita terkini demo mahasiswa di depan gedung DPR dapat diikuti di tautan ini.

Polisi menembakkan gas air mata dan water cannon untuk membubarkan demo mahasiswa.

Massa pun berhamburan dan menyebar ke sejumlah lokasi untuk menyelamatkan diri. Kecewa dengan polisi, sejumlah massa membakar pembatas jalan di depan TVRI Jakarta. Api pun berkobar. 

Tiga mahasiswa dan dua polisi terluka pada bagian kepala diduga terkena lemparan benda saat kericuhan unjuk rasa di depan Gedung DPR RI, Jakarta Pusat, Selasa (24/9/2019).

Ikuti perkembangan berita terkini demo mahasiswa di depan gedung DPR dalam tautan ini.

Saksikan video pilihan di bawah ini:

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya