Liputan6.com, Jakarta Setelah pelantikan Presiden dan Wakil Presiden pada Minggu, 20 Oktober 2019 kemarin, Presiden Joko Widodo akan segera mempublikasikan jajaran kabinet yang akan membantunya 5 tahun ke depan dalam beberapa hari ke depan. Sejak senin (21/10/2019) pagi, para awak media telah berkumpul di depan Istana Kepresidenan, Jakarta Pusat.
Sampai pukul 10.30 WIB sejumlah sosok pun sudah berdatangan ke Istana Negara. Salah satu sosok yang hadir dan mencuri perhatian adalah Nadiem Makarim. Ia merupakan pendiri Go-Jek. Pria yang mengenyam pendidikan di Sekolah Bisnis Universitas Harvard ini tampil dengan kemeja putih memasuki Istana Negara.
Baca Juga
Advertisement
Masyarakat terlihat antusias perihal pendiri Go-Jek yang diduga bakal masuk dalam kabinet Presiden Jokowi. Kemunculannya yang dipanggil Presiden Jokowi pun menarik perhatian masyarakat terutama para netizen di dunia maya. Meme Nadiem Makarim ala netizen pun beredar di media sosial.
Ramai diperbincangkan di media sosial, berikut ini 6 meme kocak soal Nadiem Makarim yang dipanggil Presiden ke Istana Negara ala netizen yang dirangkum dari berbagai sumber oleh Liputan6.com, Senin (21/10/2019).
1. Kira-kira Nadiem Makarim saat tiba di Istana kayak gini enggak ya?
Advertisement
2. Presiden Jokowi telponnya via aplikasi nih.
3. Ternyata Presiden Jokowi pesan makanan lewat aplikasi milik Nadiem Makarim.
Advertisement
4. Ada-ada saja ya meme kocak buatan netizen ini!
5. Kira-kira berapa ya go-pay untuk lima tahun?
Advertisement