FOTO: Jurnalis WNI Korban Peluru Karet Demo Hong Kong Minta Keadilan

Veby Mega Indah tertembak peluru karet saat meliput unjuk rasa di Hong Kong pada 29 September 2019

oleh Arny Christika Putri diperbarui 06 Des 2019, 13:43 WIB
Veby Mega Indah
Veby Mega Indah tertembak peluru karet saat meliput unjuk rasa di Hong Kong pada 29 September 2019
Jurnalis Indonesia yang tertembak di Hong Kong, Veby Mega Indah saat wawancara dengan The Associated Press di distrik Wan Chai pada 4 Desember 2019. Veby (39), mendesak kepolisian setempat membuka identitas anggota polisi yang menembaknya agar ia bisa menggugat secara pribadi. (AP/Vincent Thian)
Jurnalis Indonesia yang tertembak di Hong Kong, Veby Mega Indah saat wawancara dengan The Associated Press di distrik Wan Chai, 4 Desember 2019. Veby yang mengenakan tanda pengenal pers, rompi, helm, kacamata dan masker terkena peluru saat meliput aksi demo pada 29 September lalu (AP/Vincent Thian)
Jurnalis Indonesia yang tertembak di Hong Kong, Veby Mega Indah saat wawancara dengan The Associated Press di distrik Wan Chai pada 4 Desember 2019. Veby (39), mendesak kepolisian setempat membuka identitas anggota polisi yang menembaknya agar ia bisa menggugat secara pribadi. (AP/Vincent Thian)
Jurnalis Indonesia yang tertembak di Hong Kong, Veby Mega Indah saat wawancara dengan The Associated Press di distrik Wan Chai, 4 Desember 2019. Veby yang mengenakan tanda pengenal pers, rompi, helm, kacamata dan masker terkena peluru saat meliput aksi demo pada 29 September lalu (AP/Vincent Thian)

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya