Solskjaer: MU Masih Jadi Magnet Pemain Bintang

MU mengincar beberapa nama dalam bursa transfer mendatang. Seperti Jadon Sancho, Erling Haaland dan Saul Niguez.

oleh Adyaksa Vidi diperbarui 12 Des 2019, 17:00 WIB
Manajer Manchester City (kanan) memberi instruksi dengan manajer Manchester United (MU) Ole Gunnar Solskjaer menyaksikan pada laga di Etihad Stadium, Sabtu (7/12/2019) atau Minggu dini hari WIB. (AP Photo/Rui Vieira)

Liputan6.com, Manchester - Ole Gunnar Solskjaer membantah MU tak lagi menjadi magnet bagi pemain bintang. Ia percaya Setan Merah masih berstatus klub besar meski beberapa musim terakhir performanya turun.

MU mengincar beberapa nama dalam bursa transfer mendatang. Seperti Jadon Sancho, Erling Haaland dan Saul Niguez.

Namun banyak yang menyebut para pemain tersebut bakal menolak MU. Apalagi jika musim depan MU tak berkompetisi di Liga Champions.

"Jujur saya tak berbicara banyak dengan agen. Tetapi saya tahu para pemain di luar sana pasti ingin gabung dengan MU," ujar Solskjaer seperti dilansir Evening Standard.

"MU adalah klub terbesar dan terbaik di dunia. Semua pasti ingin jadi bagian dari kebangkitan MU," ujarnya menambahkan.

 

 


Jadwal Liga Inggris

Pelatih Manchester United, Ole Gunnar Solskjaer, menyapa suporter usai melawan Wolverhampton pada laga Premier League di Stadion Molineux, Wolverhampton, Senin (19/8). Kedua klub bermain imbang 1-1. (AFP/Paul Ellis)

Sabtu (14/12/2019)

19.30 WIB, Liverpool vs Watford

22.00 WIB, Chelsea vs Bournemouth

22.00 WIB, Sheffield United vs Aston Villa

22.00 WIB, Leicester City Norwich City

22.00 WIB, Burnley vs Newcastle


Jadwal Selanjutnya

Minggu (15/12/2019)

00.30 WIB, Southampton vs West Ham United

21.00 WIB, Manchester United vs Everton

21.00 WIB, Wolves vs Tottenham Hotspurs

23.30 WIB, Arsenal vs Manchester City

Senin (16/12/2019)

02.45 WIB, Crystal Palace vs Brighton

Saksikan video pilihan di bawah ini

Rekomendasi

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya