6 Tulisan Kocak di Salon Ini Sukses Bikin Gagal Paham

Sebelum datang ke salon ini, tolong dibaca dulu tulisannya benar-benar ya.

oleh Heri Setiawan diperbarui 31 Jan 2020, 09:10 WIB
Potret Lucu Tulisan di Salon Ini Bikin Gagal Paham (sumber:1cak.com)

Liputan6.com, Jakarta Salon merupakan salah satu tempat yang kerap dikunjungi oleh para perempuan. Meskipun begitu, salon juga kerap didatangi oleh laki-laki. Namun kegiatan salon yang dilakukan oleh laki-laki tidaklah sebanyak perempuan.

Biasanya salon menjadi tempat untuk mempercantik diri. Di salon sendiri banyak hal yang bisa dilakukan oleh orang-orang yang mengunjunginya. Mulai dari potong rambut, cat kuku, serta perawatan lainnya. Biasanya salon-salon tersebut akan menuliskan penawaran yang bisa kamu lakukan.

Namun, terkadang ada tulisan-tulisan nyeleneh yang terdapat di salon. Entah karena typo atau memang disengaja terkadang bikin orang bingung. Berikut Liputan6.com rangkum dari berbagai sumber, 6 potret lucu tulisan di salon ini bikin gagal paham, Jumat (31/1/2020).


1. Maaf ini salon atau poster caleg ya?

Potret Lucu Tulisan di Salon Ini Bikin Gagal Paham (sumber:1cak.com)

2. Enggak apa-apa, mungkin tulisannya typo deh.

Potret Lucu Tulisan di Salon Ini Bikin Gagal Paham (sumber:1cak.com)

3. Ini tambal ban atau salon potong rambut sih, bingung.

Potret Lucu Tulisan di Salon Ini Bikin Gagal Paham (sumber:1cak.com)

4. Apa yang kamu bayangkan dengan kata setrika wajah? Serem dan ngeri dong.

Potret Lucu Tulisan di Salon Ini Bikin Gagal Paham (sumber:1cak.com)

5. Khusus salon untuk hewan kurban yang mau disembelih.

Potret Lucu Tulisan di Salon Ini Bikin Gagal Paham (sumber:1cak.com)

6. Tolong yang paham makna di balik kata ini, kasih tahu ya.

Potret Lucu Tulisan di Salon Ini Bikin Gagal Paham (sumber:1cak.com)

Rekomendasi

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya