7 Potret Cara Cerdas Orang Menekan Penyebaran Virus Corona

Cara-cara cerdas ditemukan orang di seluruh dunia untuk menekan penyebaran virus Corona

oleh Sulung Lahitani diperbarui 26 Mar 2020, 07:31 WIB
Doc: Bored Panda

Liputan6.com, Jakarta - Tiap negara di dunia melakukan berbagai cara untuk menekan penyebaran virus Corona. Ada negara yang memberlakukan kebijakan lockdown, ada yang mengetes masal warganya, dan berbagai cara lainnya.

Cara-cara pencegahan penyebaran virus Corona untuk individu pun terus disosialisasikan seperti menjaga jarak, rajin mencuci tangan, tidak berpergian keluar rumah. Tentunya semuanya kembali ke kedisiplinan tiap individu dan kemauan mereka melindungi orang terkasih dari infeksi virus tersebut.

Berbagai cara-cara cerdas ditemukan oleh orang untuk mencegah penyebaran virus Corona meluas. Seperti di foto-foto berikut ini dihimpun dari Bored Panda.


1. Sebuah iklan dari Menkes Saudi Arabia yang bunyinya: Terima kasih untuk siapapun yang tak membaca tulisan ini, tetaplah berada di rumah

Doc: Bored Panda

2. Cara sebuah supermarket di Denmark memaksa pembeli melakukan social distancing

Doc: Bored Panda

3. Lansia di panti asuhan bermain bingo sambil lakukan social distancing

Doc: Bored Panda

4. Sebuah museum di Finlandia yang menyusun koleksi mereka agar bisa dilihat dari luar kapan pun

Doc: Bored Panda

5. Tempat mencuci tangan bagi para tuna wisma

Doc: Bored Panda

6. Cara cerdas supermarket menekan pemborong hand sanitizer: beli dua mahalnya berkali lipat

Doc: Bored Panda

7. Sebuah gerai kopi yang meniadakan bangku agar tak ada yang makan dan minum di gerai tersebut

Doc: Bored Panda

Rekomendasi

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya