FOTO: Istana Potala di Tibet Kembali Dibuka

Pengunjung Istana Potala harus terlebih dahulu melakukan pemesanan secara daring (online) dan jumlah mereka akan dibatasi dengan ketat, menurut pengumuman yang dikeluarkan oleh pihak administrasi istana pada Selasa (2/6).

oleh Johan Fatzry diperbarui 06 Jun 2020, 14:00 WIB
Istana Potala di Tibet Kembali Dibuka
Pengunjung Istana Potala harus terlebih dahulu melakukan pemesanan secara daring (online) dan jumlah mereka akan dibatasi dengan ketat, menurut pengumuman yang dikeluarkan oleh pihak administrasi istana pada Selasa (2/6).
Bagian luar Istana Potala di Lhasa, ibu kota Daerah Otonom Tibet, China barat daya, (2/6/2020). Istana Potala dibuka kembali untuk umum pada Rabu (3/6). (Xinhua/Chogo)
Pengunjung menunggu untuk memasuki Istana Potala di Lhasa, ibu kota Daerah Otonom Tibet, China barat daya (3/6/2020). Pengunjung harus terlebih dahulu melakukan pemesanan secara daring (online) dan jumlah mereka akan dibatasi dengan ketat. (Xinhua/Chogo)
Lapangan Istana Potala di Lhasa, ibu kota Daerah Otonomi Tibet, China barat daya (3/6/2020). Istana berusia 1.300 tahun itu ditutup sejak 27 Januari akibat merebaknya coronavirus baru. (Xinhua/Chogo)
Para pengunjung menunggu untuk memasuki Istana Potala di Lhasa, ibu kota Daerah Otonom Tibet, China barat daya (3/6/2020). Istana Potala dibuka kembali untuk umum pada Rabu (3/6). (Xinhua/Chogo)
Para pengunjung menuju Istana Potala di Lhasa, ibu kota Daerah Otonom Tibet, China barat daya (3/6/2020). (Xinhua/Chogo)

Rekomendasi

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya