6 Menu Makan Ikan di Akhir Bulan Ini Bikin Geleng Kepala

Yang penting tetap bisa makan ikan.

oleh Putra Marenda diperbarui 24 Jun 2020, 13:55 WIB
6 Menu Makan Ikan di Akhir Bulan Ini Bikin Geleng Kepala (sumber: Instagram.com/awreceh.id)

Liputan6.com, Jakarta Bicara tentang makanan akhir bulan tentu akan terpikirkan makanan yang jauh dari kesan mewah. Makan akhir bulan biasanya sangat apa adanya dan terkesan ngirit. Hal tersebut dikarenakan pada akhir bulan, kondisi keuangan sudah menipis.

Namun kreativitas publik menghadapi akhir bulan jangan diragukan lagi. Selalu berhasil makan dengan menu yang tak habis pikir seperti dengan memakai ikan. Bahkan ikan yang dipakai pun kadang bikin geleng kepala setelah melihatnya.

Mulai dari makan ikan sapu-sapu yang masih hidup hingga hanya gambar ikan di kertas, menjadi bukti kreativitas orang makan ikan di akhir bulan. Akibat nyelenehnya makan ikan akhir bulan, membuat postingan tersebut viral di berbagai media sosial.

Penasaran kan makan ikan di akhir bulan yang bikin geleng kepala? Berikut Liputan6.com rangkum dari berbagai sumber, potret nyeleneh makan ikan di akhir bulan, Rabu (24/6/2020).


1. Kok pakai ikan hidup sih, gas buat masaknya habis ya?

6 Menu Makan Ikan di Akhir Bulan Ini Bikin Geleng Kepala (sumber: Instagram.com/awreceh.id)

2. Bersyukur saja, setidaknya masih makan ikan.

6 Menu Makan Ikan di Akhir Bulan Ini Bikin Geleng Kepala (sumber: 1cak.com)

3. Ya enggak pakai ikan dari mainan dong.

6 Menu Makan Ikan di Akhir Bulan Ini Bikin Geleng Kepala (sumber: Instagram.com/awreceh.id)

4. Astaga, ikan nila bakarnya cuma gambar ternyata.

6 Menu Makan Ikan di Akhir Bulan Ini Bikin Geleng Kepala (sumber: Instagram.com/ngumpulreceh)

5. Walaupun cuma ikan teri, setidaknya berbentuk merek restoran cepat saji.

6 Menu Makan Ikan di Akhir Bulan Ini Bikin Geleng Kepala (sumber: Instagram.com/sukijan.id)

6. Bersyukur saja, setidaknya masih makan nasi.

6 Menu Makan Ikan di Akhir Bulan Ini Bikin Geleng Kepala (sumber: Instagram.com/sukijan.id)

Rekomendasi

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya