Liputan6.com, Jakarta Saat tubuh sedang tidak fit, kerokan adalah alternatif yang paling sering dilakukan masyarakat Indonesia. Kerokan adalah cara tradisional yang banyak dilakukan dengan menggunakan uang logam atau koin dan minyak angin kemudian digosok di permukaan kulit bagian belakang punggung.
Baca Juga
Advertisement
Kerokan biasanya dilakukan ketika sakit masuk angin. Tujuan kerokan supaya angin bisa keluar. Saat kerokan biasanya akan membentuk garis-garis merah di belakang punggung. Tapi lain halnya dengan beberapa waragenet di bawah ini.
Mungkin karena bosan dengan motif yang seperti itu, beberapa orang ini punya motif kerokan yang antimainstream. Saking antimainstreamnya, sukses bikin warganet geleng kepala. Penasaran seperti apa potretnya? Kira-kira kamu pernah melakukan hal yang sama tidak ya?
Dilansir dari 1cak.com, berikut Liputan6.com ulas motif kerokan antimainstream yang bikin geleng kepala, Rabu (29/7/2020).
1. Rapi banget nih, terlihat sama dengan kolom di Microsoft Word ya!
Advertisement
2. Bosan motifnya garis-garis, bentuk lambang cinta aja deh!
3. Cara baru menyatakan cinta, siapa nih yang mau coba?
Advertisement
4. Mungkin ini anaknya lagi belajar menggambar ikan dengan media punggung si bapak.
5. Wota penuh totalitas kayak gini nih. Kerokan aja motifnya JKT48.
Advertisement