FOTO: [CERITA] Merawat Mimpi di Tengah Pandemi

Di tengah lockdown akibat pandemi corona COVID-19, sejumlah atlet harus memutar otak agar rutinitas olahraganya tetap berjalan. Salah satunya petinju asal Argentina, Yamil Peralta

oleh Arny Christika Putri diperbarui 02 Agu 2020, 12:00 WIB
Yamil Peralta
Di tengah lockdown akibat pandemi corona COVID-19, sejumlah atlet harus memutar otak agar rutinitas olahraganya tetap berjalan. Salah satunya petinju asal Argentina, Yamil Peralta
Yamil Peralta berpose dari dalam rumahnya di Jose C. Paz di pinggiran Buenos Aires, Argentina, 29 Juli 2020. Di tengah-tengah lockdown akibat COVID-19, petinju Olimpiade dan profesional ini mendapat pekerjaan di perusahaan sampah untuk memenuhi kebutuhannya. (AP Photo/Marcos Brindicci)
Yamil Peralta melakukan latihan di rumahnya di Jose C. Paz di pinggiran Buenos Aires, Argentina, 29 Juli 2020. Di tengah lockdown, petinju profesional ini membuat alat olahraga darurat di rumahnya untuk berlatih dengan harapan lolos kualifikasi untuk Olimpiade Tokyo 2021. (AP Photo/Marcos Brindicci)
Yamil Peralta mengangkat barbel dari semen di belakang rumahnya di Jose C. Paz di pinggiran Buenos Aires, Argentina, 29 Juli 2020. Di tengah lockdown COVID-19, petinju Olimpiade dan profesional ini mendapat pekerjaan di perusahaan sampah untuk memenuhi kebutuhannya. (AP Photo/Marcos Brindicci)
Yamil Peralta melakukan latihan di rumahnya di Jose C. Paz di pinggiran Buenos Aires, Argentina, 29 Juli 2020. Di tengah lockdown, petinju profesional ini membuat alat olahraga darurat di rumahnya untuk berlatih dengan harapan lolos kualifikasi untuk Olimpiade Tokyo 2021. (AP Photo/Marcos Brindicci)
Yamil Peralta berjalan di antara truk-truk sampah di sebuah perusahaan pembuangan limbah di Pilar, pinggiran Buenos Aires, 28 Juli 2020. Di tengah lockdown COVID-19, petinju Olimpiade dan profesional ini mendapat pekerjaan di perusahaan sampah untuk memenuhi kebutuhannya. (AP Photo/Marcos Brindicci)
Yamil Peralta diperiksa suhunya di pintu masuk perusahaan tempatnya bekerja di Pilar, Buenos Aires, 28 Juli 2020. Di tengah lockdown, petinju profesional ini membuat alat olahraga darurat di rumahnya untuk berlatih dengan harapan lolos kualifikasi Olimpiade Tokyo 2021. (AP Photo/Marcos Brindicci)
Yamil Peralta berbincang dengan rekan kerja di perusahaan pembuangan limbah di Pilar, pinggiran Buenos Aires, Argentina, 28 Juli 2020. Di tengah lockdown COVID-19, petinju Olimpiade dan profesional ini mendapat pekerjaan di perusahaan sampah untuk memenuhi kebutuhannya. (AP Photo/Marcos Brindicci)
Yamil Peralta menggulung perban saat berlatih di rumah di Jose C. Paz, Buenos Aires, Argentina, 29 Juli 2020. Di tengah lockdown, petinju profesional ini membuat alat olahraga darurat di rumahnya untuk berlatih dengan harapan lolos kualifikasi Olimpiade Tokyo 2021. (AP Photo/Marcos Brindicci)
Yamil Peralta melakukan latihan di rumahnya di Jose C. Paz di pinggiran Buenos Aires, Argentina, 29 Juli 2020. Di tengah lockdown COVID-19, petinju Olimpiade dan profesional ini mendapat pekerjaan di perusahaan sampah untuk memenuhi kebutuhannya. (AP Photo/Marcos Brindicci)
Yamil Peralta berlatih mengangkat beban di rumahnya di Jose C. Paz di Buenos Aires, Argentina, 29 Juli 2020. Di tengah lockdown, petinju profesional ini membuat alat olahraga darurat di rumahnya untuk berlatih dengan harapan lolos kualifikasi Olimpiade Tokyo 2021. (AP Photo/Marcos Brindicci)
Yamil Peralta saat beristirahat di rumahnya di Jose C. Paz di pinggiran Buenos Aires, Argentina, 29 Juli 2020. Di tengah lockdown COVID-19, petinju Olimpiade dan profesional ini mendapat pekerjaan di perusahaan sampah untuk memenuhi kebutuhannya. (AP Photo/Marcos Brindicci)

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya