Update Corona COVID-19 Jawa Timur pada 2 September 2020

Total pasien meninggal karena COVID-19 mencapai 2.425 orang di Jawa Timur hingga 2 September 2020.

oleh Agustina Melani diperbarui 03 Sep 2020, 08:57 WIB
Konferensi pers perkembangan kasus virus corona baru yang memicu COVID-19 di Gedung Grahadi, Senin (20/4/2020) (Foto: Liputan6.com/Dian Kurniawan)

Liputan6.com, Jakarta - Ada tambahan pasien positif Corona COVID-19 sebanyak 385 orang di Jawa Timur pada 2 September 2020.

Dengan demikian, total kasus kumulatif pasien Corona COVID-19 mencapai 34.278 orang. Tambahan harian pasien positif COVID-19 terbanyak di Surabaya yang mencapai 99 orang, Kabupaten Sidoarjo sebanyak 43 orang, dan Kabupaten Pasuruan sebanyak 26 orang.

Pasien dinyatakan sembuh dari COVID-19 bertambah 314 orang. Total pasien positif COVID-19 yang sembuh mencapai 26.777 orang di Jawa Timur.

Sementara itu, pasien meninggal karena COVID-19 bertambah 29 orang di Jawa Timur. Total pasien meninggal karena COVID-19 mencapai 2.425 orang.

Tambahan harian pasien meninggal karena COVID-19 di Surabaya sebanyak lima orang menjadi 942 orang, dan Kabupaten Sidoarjo bertambah lima orang menjadi 334 orang.

Pasien dirawat sebanyak 5.076 orang dan kasus suspek sebanyak 8.877 orang.

Berikut perkembangan Corona COVID-19 di Jawa Timur pada Rabu, 2 September 2020 dikutip dari instagram @jatimpemprov:

Terkonfirmasi: 34.278 orang

Sembuh: 26.777 orang

Meninggal: 2.425 orang

Dirawat: 5.076 orang

Suspect: 8.877 orang

Saksikan Video Pilihan di Bawah Ini


Sebaran Wilayah

Konferensi pers perkembangan kasus virus corona baru yang memicu COVID-19 di Gedung Grahadi, Minggu (26/4/2020) (Foto: Liputan6.com/Dian Kurniawan)

Kota Surabaya: 12.342 orang (sembuh 9.885 orang, meninggal 942 orang)

Kab. Sidoarjo: 5.231 orang (sembuh 4.003 orang, meninggal 334 orang)

Kab. Gresik: 2.700 orang (sembuh 2.134 orang, meninggal 171 orang)

Kota Malang: 1.317 orang (sembuh 851 orang, meninggal 107 orang)

Kab. Pasuruan: 1.048 orang (sembuh 748 orang, meninggal 126 orang)

Kab. Banyuwangi: 815 orang (sembuh 91 orang, meninggal 12 orang)

Kab. Malang: 771 orang (sembuh 596 orang, meninggal 50 orang)

Kab. Jombang: 675 orang (sembuh 546 orang, meninggal 56 orang)

Kab. Mojokerto: 613 orang (sembuh 532 orang, meninggal 21 orang)

Kab. Kediri: 601 orang (sembuh 521 orang, meninggal 34 orang)

Kab. Jember: 545 orang (sembuh 473 orang, meninggal 35 orang)

Kab. Probolinggo: 471 orang (sembuh 372 orang, meninggal 21 orang)

Kota Pasuruan: 456 orang (sembuh 314 orang, meninggal 54 orang)

Kab. Bangkalan: 423 orang (sembuh 321 orang, meninggal 55 orang)

Kab. Lamongan: 423 orang (sembuh 301 orang, meninggal 58 orang)

Kab. Blitar: 406 orang (sembuh 353 orang, meninggal 24 orang)

Kab. Bondowoso: 400 orang (sembuh 375 orang, meninggal 3 orang)

Kab Tuban: 389 orang (sembuh 260 orang, meninggal 50 orang)

Kota Mojokerto: 363 orang (sembuh 306 orang, meninggal 24 orang)

Kab. Bojonegoro: 353 orang (sembuh 270 orang, meninggal 39 orang)


Sebaran Wilayah Lainnya

Konferensi pers perkembangan kasus virus corona baru yang memicu COVID-19 di Gedung Grahadi, Minggu (3/5/2020) (Foto: Liputan6.com/Dian Kurniawan)

Kab. Situbondo: 337 orang (sembuh 314 orang, meninggal 18 orang)

Kota Probolinggo: 321 orang (sembuh 271 orang, meninggal 14 orang)

Kab. Sumenep: 301 orang (sembuh 256 orang, meninggal 11 orang)

Kab. Nganjuk: 314 orang (sembuh 230 orang, meninggal 35 orang)

Kab. Tulungagung: 292 orang (sembuh 271 orang, meninggal 3 orang)

Kab. Pamekasan: 287 orang (sembuh 238 orang, meninggal 27 orang)

Kota Batu: 293 orang (sembuh 206 orang, meninggal 21 orang)

Kab. Ponorogo: 276 orang (sembuh 226 orang, meninggal 8 orang)

Kab. Magetan: 246 orang (sembuh 171 orang, meninggal 12 orang)

Kab. Sampang: 227 orang (sembuh 199 orang, meninggal 13 orang)

Kab. Lumajang: 220 orang (sembuh 145 orang, meninggal 21 orang)

Kab. Trenggalek: 197 orang (sembuh 169 orang, meninggal 5 orang)

Kota Kediri: 147 orang (sembuh 120 orang, meninggal 4 orang)

Kota Blitar: 127 orang (sembuh 92 orang, meninggal 7 orang)

Kab. Ngawi: 86 orang (sembuh 64 orang, meninggal 2 orang)

Kab. Pacitan: 84 orang (sembuh 79 orang, meninggal 2 orang)

Kota Madiun: 84 orang (sembuh 56 orang, 2 orang)

Kab. Madiun: 78 orang (sembuh 61 orang, meninggal 4 orang)

Anak Buah Kapal: 19 orang, sembuh 19 orang (kasus konfirmasi yang diindentifikasi di salah satu kapal angkutan barang yang saat ini berada di perairan Provinsi Jawa Timur)

RS Lapangan Indrapura: sembuh 338 orang

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya