FOTO: Ketika Bunga Matahari Mekar Saat Musim Panas di Kansas

Selama musim panas, ladang bunga matahari di Grinter Farms, dekat Lawrence, Kansas memaerkan bunganya yang indah.

oleh Arny Christika Putri diperbarui 12 Sep 2020, 09:00 WIB
Bunga Matahari Mekar Saat Musim Panas di Kansas
Selama musim panas, ladang bunga matahari di Grinter Farms, dekat Lawrence, Kansas memaerkan bunganya yang indah.
Para gadis berfoto di ladang bunga matahari di Grinter Farms, dekat Lawrence, Kansas pada 7 September 2020. Ladang seluas 26 acre yang ditanam setiap tahunnya oleh keluarga Grinter itu menarik ribuan pengunjung selama akhir musim panas saat mekarnya bunga matahari. (AP Photo/Charlie Riedel)
Orang-orang mengabadikan gambar di ladang bunga matahari di Grinter Farms, dekat Lawrence, Kansas pada 7 September 2020. Ladang seluas 26 acre yang ditanam setiap tahunnya oleh keluarga Grinter itu menarik ribuan pengunjung selama akhir musim panas saat mekarnya bunga. (AP Photo/Charlie Riedel)
Seseorang dengan kostum melintasi ladang bunga matahari di Grinter Farms, dekat Lawrence, Kansas pada 7 September 2020. Ladang seluas 26 acre yang ditanam setiap tahunnya oleh keluarga Grinter itu menarik ribuan pengunjung selama akhir musim panas saat mekarnya bunga. (AP Photo/Charlie Riedel)
Seorang perempuan berfoto di ladang bunga matahari di Grinter Farms, dekat Lawrence, Kansas pada 7 September 2020. Ladang seluas 26 acre yang ditanam setiap tahunnya oleh keluarga Grinter itu menarik ribuan pengunjung selama akhir musim panas saat mekarnya bunga matahari. (AP Photo/Charlie Riedel)
Seorang perempuan dengan balon melintasi ladang bunga matahari di Grinter Farms, dekat Lawrence, Kansas pada 7 September 2020. Ladang seluas 26 acre yang ditanam setiap tahunnya oleh keluarga Grinter itu menarik ribuan pengunjung selama akhir musim panas saat mekarnya bunga. (AP Photo/Charlie Riedel
Seseorang dengan kostum melintasi ladang bunga matahari di Grinter Farms, dekat Lawrence, Kansas pada 7 September 2020. Ladang seluas 26 acre yang ditanam setiap tahunnya oleh keluarga Grinter itu menarik ribuan pengunjung selama akhir musim panas saat mekarnya bunga. (AP Photo/Charlie Riedel)

Rekomendasi

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya