Liputan6.com, Jakarta - Liverpool dan Bayern Munchen masuk deretan tim yang masih sempurna dari tiga pertandingan fase grup Liga Champions. Kedua jawara Eropa itu mengantongi sembilan poin.
Munchen yang juga berstatus sebagai juara bertahan tergabung di grup A bersama Atletico Madrid, Lokomotiv Moskow, dan FC Salzbourg. Tim asuhan Hansi Flick itu sukses meraup tiga kemenangan dari tiga pertandingan awal Liga Champions.
Advertisement
Hebatnya, Munchen juga sangat produktif dengan menyarangkan 12 gol dan hanya kebobolan tiga kali. Kemenangan terbesar tercipta di match day ketiga saat menggulung Salzbourg 6-2.
Sementara itu, Liverpool tergabung di grup D bersama Ajax Amsterdam, Atalanta, dan FC Midtjylland. Sama seperti Munchen, Liverpool juga menyapu bersih tiga laga awal dengan kemenangan.
Catatan Liverpool pun tak kalah mentereng. Jordan Henderson dkk. sama sekali belum kebobolan di laga itu.
Berikut klasemen Liga Champions grup A hingga D
Saksikan Video Liga Champions di Bawah Ini
Grup A
Advertisement
Grup B
Grup C
Advertisement
Grup D
Grup E
Advertisement