FOTO: Kereta Metro Tanpa Pengemudi Pertama di India

India meluncurkan kereta tanpa pengemudi pertama di negara itu.

oleh Arny Christika Putri diperbarui 29 Des 2020, 10:30 WIB
Kereta metro Delhi tanpa pengemudi
India meluncurkan kereta tanpa pengemudi pertama di negara itu.
Sebuah tanda menyambut penumpang ke kereta metro tanpa pengemudi pertama India saat peresmiannya di New Delhi, Senin (28/12/2020). Kereta tanpa pengemudi itu akan beroperasi di jalur magenta sepanjang 38 kilometer di ibu kota India yang menghubungkan 25 stasiun metro. (Sajjad HUSSAIN/AFP)
Jalur kereta metro tanpa pengemudi pertama di India saat peresmiannya di New Delhi, Senin (28/12/2020). Adapun rute kereta metro tanpa pengemudi itu akan mencakup ibu kota negara dan penghubung dengan kota-kota terdekat. (Sajjad HUSSAIN/AFP)
Prajurit berpatroli di kereta metro tanpa pengemudi pertama India selama pratinjau media untuk peresmiannya di New Delhi, Senin (28/12/2020). Kereta tanpa pengemudi itu akan beroperasi di jalur magenta sepanjang 38 kilometer di ibu kota India yang menghubungkan 25 stasiun metro. (Sajjad HUSSAIN/AFP)
Bagian dalam kereta metro tanpa pengemudi pertama di India digambarklipan selama pratinjau media untuk peresmiannya di New Delhi, Senin (28/12/2020). Adapun rute kereta metro tanpa pengemudi itu akan mencakup ibu kota negara dan penghubung dengan kota-kota terdekat. (Sajjad HUSSAIN/AFP)
Bunga menghiasi bagian depan kereta metro tanpa pengemudi pertama India di stasiun metro saat peresmiannya di New Delhi, Senin (28/12/2020). Kereta tanpa pengemudi itu akan beroperasi di jalur magenta sepanjang 38 kilometer di ibu kota India yang menghubungkan 25 stasiun metro. (Sajjad HUSSAIN/AFP)
Ruang masinis kosong terlihat pada kereta metro tanpa pengemudi pertama India saat peresmiannya di New Delhi, Senin (28/12/2020). Adapun rute kereta metro tanpa pengemudi itu akan mencakup ibu kota negara dan penghubung dengan kota-kota terdekat. (Sajjad HUSSAIN/AFP)

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya