FOTO: Mewujudkan Gaya Hidup Sehat dengan AIA Vitality

Program AIA Vitality mencakup empat kunci pilar untuk membantu nasabah fokus dengan perjalanan mereka mewujudkan hidup lebih sehat, lebih lama dan lebih baik.

oleh Fery Pradolo diperbarui 05 Jan 2021, 00:05 WIB
Mewujudkan Gaya Hidup Sehat dengan AIA Vitality
Program AIA Vitality mencakup empat kunci pilar untuk membantu nasabah fokus dengan perjalanan mereka mewujudkan hidup lebih sehat, lebih lama dan lebih baik.
AIA President Director Sainthan Satyamoorthy dan AIA Indonesia Brand Ambassador Christian Sugiono berpose pada peluncuran AIA Vitality di Jakarta (03/01/2020). AIA Vitality mencakup 4 pilar mewujudkan hidup lebih sehat yaitu Eat Well, Move Well, Think Well dan Plan Well. (Liputan6.com/Fery Pradolo)
AIA President Director Sainthan Satyamoorthy dan AIA Indonesia Brand Ambassador Christian Sugiono berbincang pada peluncuran AIA Vitality di Jakarta (03/01/2020). AIA Vitality diluncurkan di 8 negara sebagai pendukung gaya hidup sehat. (Liputan6.com/Fery Pradolo)
AIA President Director Sainthan Satyamoorthy dan AIA Indonesia Brand Ambassador Christian Sugiono berbincang pada peluncuran AIA Vitality di Jakarta (03/01/2020). Platform kesehatan komprehensif yang didukung sains terbukti secara ilmiah untuk hasil lebih baik dan terukur.(Liputan6.com/Fery Pradolo)

Tag Terkait

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya