Klasemen Liga Italia : AC Milan Terus Dipepet Inter Milan, Roma dan Juventus Mengancam

Pemuncak klasemen sementara Liga Italia Serie A AC Milan hanya unggul dua poin dari Inter Milan yang ada di posisi kedua.

oleh Bogi Triyadi diperbarui 01 Feb 2021, 21:00 WIB
ilustrasi liga italia (Liputan6.com/Abdillah)

Liputan6.com, Jakarta - AC Milan masih berada di puncak klasemen sementara Liga Italia Serie A. Rossoneri telah memiliki 46 poin hasil dari 20 pertandingan.

Tapi, posisi AC Milan tidak aman. Pasalnya, pasukan Stefano Pioli hanya unggul dua poin dari Inter Milan yang berada di posisi kedua.

Tak hanya, AS Roma dan Juventus juga turut mengancam. Roma yang berada di posisi ketiga kini telah mengoleksi 40 poin dan Juventus 39 poin.

Karena itu, persaingan perebutan posisi puncak klasemen Liga Italia diprediksi berlangsung ketat hingga akhir musim.

 

 

Load More

Saksikan Video Liga Italia di Bawah Ini


Klasemen Liga Italia

ilustrasi logo Seri A liga italia (Liputan6.com/Abdillah)

 

Jadwal Liga Italia

ilustrasi liga Italia (Liputan6.com/Abdillah)

Sabtu, 6 Februari 2021

02:45 WIB, Fiorentina vs Inter Milan

21:00 WIB, Sassuolo vs Spezia

21:00 WIB, Atalanta vs Torino

Minggu, 7 Februari 2021

00:00 WIB, Juventus vs AS Roma

02:45 WIB, Genoa vs Napoli

18:30 WIB, Benevento vs Sampdoria

21:00 WIB, AC Milan vs Crotone

21:00 WIB, Udinese vs Hellas Verona

 


Jadwal lainnya

ilustrasi logo liga italia (Liputan6.com/Abdillah)

Senin, 8 Februari 2021

00:00 WIB, Parma vs Bologna

02:45 WIB, Lazio vs Cagliari

Rekomendasi

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya