Fahri Skroepp Minta Fotonya Diedit Agar Estetik, 8 Hasilnya Bikin Geleng Kepala

Kreativitas netizen saat mengedit foto memang benar-benar luar biasa nih.

oleh Novita Ayuningtyas diperbarui 21 Mei 2021, 08:45 WIB
Editan foto Fahri Skroepp (Sumber: Twitter/fsskroeppreal/Pendata83510072)

Liputan6.com, Jakarta Nama Fahri Skroepp sepertinya sudah tak asing lagi bagian sebagian masyarakat. Terutama bagi kamu yang aktif di media sosial seperti Facebook.

Berbagai status Facebook Fahri Skroepp dengan kalimat-kalimat galau pun mencuri perhatian netizen. Status FB miliknya pun terkadang cukup unik bahkan cenderung terlihat bak seorang pria yang bucin.

Namun, bukan hanya aktif di Facebook saja. Fahri juga terbilang aktif di media sosial Twitter. Bahkan, melalui akun Twitter pribadinya, @fsskroeppreal ia beberapa kali meminta para netizen untuk mengedit fotonya agar terlihat estetik.

Akan tetapi karena kreativitas netizen Indonesia yang tinggi, hasil edit foto milik Fahri Skroepp ini pun mencuri perhatian netizen lainnya. Pasalnya, berbagai hasil editan foto dari netizen terlihat cukup nyeleneh.

Penasaran dengan editan foto Fahri Skroepp oleh netizen di Twitter? Dirangkum Liputan6.com dari berbagai sumber, berikut ini beberapa hasil editan foto Fahri Skroepp yang dilakukan oleh netizen, Jumat (21/5/2021).


1. Duh, kenapa foto Fahri dijadikan sebagai poster film Up?

Editan foto Fahri Skroepp (Sumber: Twitter/randomvsun)

2. Duh, mengerikan juga nih backgroundnya.

Editan foto Fahri Skroepp (Sumber: Twitter/gecyaaa)

3. Kenapa wajah Fahri jadi karakter Opa di Upin dan Ipin?

Editan foto Fahri Skroepp (Sumber: Twitter/Riskimaiko1)

4. Padahal inginnya menjadi estetik bukan punch man ya.

Editan foto Fahri Skroepp (Sumber: Twitter/PamungkasDitra)

5. Kenapa justru diubah memiliki rambut panjang bak wanita?

Editan foto Fahri Skroepp (Sumber: Twitter/timusmas)

6. Ternyata selama ini Fahri ikut main di Ikatan Cinta ya?

Editan foto Fahri Skroepp (Sumber: Twitter/mantoeel)

7. Bukan seperti ini yang dimaksud edit fotonya.

Editan foto Fahri Skroepp (Sumber: Twitter/Pendata83510072)

8. Fahri Skroepp rupanya juga sosok pahlawan nih.

Editan foto Fahri Skroepp (Sumber: Twitter/iqbal_deghel)

Rekomendasi

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya