VIDEO: Polemik Pembongkaran Jalur Permanen Sepeda yang Telah Dibangun Dengan Biaya Rp28 M!

Rencana pembongkaran jalur permanen sepeda di Jalan Sudirman - Thamrin yang telah dibangun dengan biaya Rp 28 miliar menuai polemik, komunitas pesepeda menilai keputusan tersebut sebagai bentuk kemunduran.

oleh Didi N diperbarui 19 Jun 2021, 11:57 WIB

Liputan6.com, Jakarta Rencana pembongkaran jalur permanen sepeda di Jalan Sudirman - Thamrin yang telah dibangun dengan biaya Rp 28 miliar menuai polemik, komunitas pesepeda menilai keputusan tersebut sebagai bentuk kemunduran.

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya