FOTO: Aksi Protes Anti-Pemerintah Warnai Hari Kemerdekaan Kolombia

Demonstran turun ke jalan untuk ambil bagian dalam protes terhadap pemerintah Presiden Ivan Duque yang bertepatan dengan Hari Kemerdekaan Kolombia

oleh Arny Christika Putri diperbarui 21 Jul 2021, 10:30 WIB
Aksi Protes Anti-Pemerintah di Hari Kemerdekaan Kolombia
Demonstran turun ke jalan untuk ambil bagian dalam protes terhadap pemerintah Presiden Ivan Duque yang bertepatan dengan Hari Kemerdekaan Kolombia
Demonstran bentrok dengan polisi selama protes anti-pemerintah di tengah perayaan Hari Kemerdekaan Kolombia, di Cali, Selasa (20/7/2021). Warga Kolombia kembali turun ke jalan ketika pemerintah secara resmi mengajukan RUU reformasi pajak $3,95 miliar kepada Kongres. (AP Photo/Andres Gonzalez)
Seorang wanita mengambil bagian dalam protes anti-pemerintah di tengah perayaan Hari Kemerdekaan Kolombia, di Bogota, Selasa (20/7/2021). Warga Kolombia kembali turun ke jalan ketika pemerintah secara resmi mengajukan RUU reformasi pajak $3,95 miliar kepada Kongres. (AP Photo/Ivan Valencia)
Para pemuda tampil dengan drumline selama protes anti-pemerintah di tengah perayaan Hari Kemerdekaan Kolombia, di Bogota, Selasa (20/7/2021). Warga Kolombia kembali turun ke jalan ketika pemerintah secara resmi mengajukan RUU reformasi pajak $3,95 miliar kepada Kongres. (AP Photo/Ivan Valencia)
Kendaraan lapis baja polisi dihantam bom molotov selama protes anti-pemerintah pada perayaan Hari Kemerdekaan Kolombia, di Bogota, Selasa (20/7/2021). Warga Kolombia kembali turun ke jalan ketika pemerintah secara resmi mengajukan RUU reformasi pajak $3,95 miliar kepada Kongres. (AP Photo/Ivan Valen
Seekor bebek mengenakan bandana dalam warna bendera nasional selama protes anti-pemerintah pada Hari Kemerdekaan Kolombia, di Bogota, Selasa (20/7/2021). Warga Kolombia turun ke jalan ketika pemerintah secara resmi mengajukan RUU reformasi pajak $3,95 miliar kepada Kongres. (AP Photo/Ivan Valencia)
Demonstran bentrok dengan polisi selama protes anti-pemerintah di tengah perayaan Hari Kemerdekaan Kolombia, di Cali, Selasa (20/7/2021). Warga Kolombia kembali turun ke jalan ketika pemerintah secara resmi mengajukan RUU reformasi pajak $3,95 miliar kepada Kongres. (AP Photo/Andres Gonzalez)
Seorang pria, memegang kunci dan rantai, ambil bagian dalam protes anti-pemerintah pada Hari Kemerdekaan Kolombia, di Bogota, Selasa (20/7/2021). Warga Kolombia turun ke jalan ketika pemerintah secara resmi mengajukan RUU reformasi pajak $3,95 miliar kepada Kongres. (AP Photo/Ivan Valencia)

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya