FOTO: Bandara di Shanghai Ditutup Gara-Gara Topan In-Fa

China telah menutup jalur kereta api dan pelabuhan, dengan kapal kargo dipesan keluar dari laut dan penerbangan dibatalkan, sebelum topan In-Fa diperkirakan mendarat.

oleh Arny Christika Putri diperbarui 25 Jul 2021, 12:00 WIB
Bandara di Shanghai Ditutup Gara-Gara Topan In-Fa
China telah menutup jalur kereta api dan pelabuhan, dengan kapal kargo dipesan keluar dari laut dan penerbangan dibatalkan, sebelum topan In-Fa diperkirakan mendarat.
Seorang calon penumpang duduk di kopernya mengamati pesawat yang diparkir di landasan setelah semua penerbangan dibatalkan di Bandara Internasional Pudong, Shanghai, Minggu (25/7/2021). Ratusan jadwal penerbangan dibatalkan saat topan In-Fa bergerak menuju mendarat. (AP Photo/Andy Wong)
Bus dan pesawat penumpang diparkir di landasan setelah semua penerbangan dibatalkan di Bandara Internasional Pudong, Shanghai, Minggu (25/7/2021). China telah menutup jalur kereta api dan pelabuhan, serta membatalkan jadwal penerbangan sebelum topan In-Fa diperkirakan mendarat. (AP Photo/Andy Wong)
Seorang penumpang mendorong barang bawaannya melewati staf pesawat yang berdiri di dekat konter check-in yang sepi di Bandara Internasional Pudong, Shanghai, Minggu (25/7/2021). Ratusan jadwal penerbangan dibatalkan saat topan In-Fa bergerak menuju mendarat. (AP Photo/Andy Wong)
Penumpang beristirahat di dekat papan informasi penerbangan kosong di Bandara Internasional Pudong, Shanghai, Minggu (25/7/2021). China telah menutup jalur kereta api dan pelabuhan, serta membatalkan jadwal penerbangan sebelum topan In-Fa diperkirakan mendarat. (AP Photo/Andy Wong)
Penumpang berdiri di dekat papan informasi penerbangan domestik dan internasional di Bandara Internasional Pudong, Shanghai, Minggu (25/7/2021). China telah menutup jalur kereta api dan pelabuhan, serta membatalkan jadwal penerbangan sebelum topan In-Fa diperkirakan mendarat. (AP Photo/Andy Wong)
Staf pesawat yang mengenakan masker berdiri di dekat konter check-in yang sepi di Bandara Internasional Pudong, Shanghai, Minggu (25/7/2021). China telah menutup jalur kereta api dan pelabuhan, serta membatalkan jadwal penerbangan sebelum topan In-Fa diperkirakan mendarat. (AP Photo/Andy Wong)
Penumpang melihat pemberitahuan informasi penerbangan setelah semua penerbangan dibatalkan di Bandara Internasional Pudong, Shanghai, Minggu (25/7/2021). China menutup jalur kereta api dan pelabuhan, serta membatalkan jadwal penerbangan sebelum topan In-Fa diperkirakan mendarat (AP Photo/Andy Wong)

Rekomendasi

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya