VIDEO: Lebih Berat dari Tuntutan Jaksa, Juliari Divonis 12 tahun Penjara dan Denda Rp 500 Juta

Juliari terdiam usai vonisnya dibacakan, ia divonis 12 tahun penjara dimana setahun lebih berat dari tuntutan jaksa, dan denda sebesar Rp 500 juta.

oleh Didi N diperbarui 24 Agu 2021, 10:59 WIB

Liputan6.com, Jakarta Juliari terdiam usai vonisnya dibacakan, ia divonis 12 tahun penjara dimana setahun lebih berat dari tuntutan jaksa, dan denda sebesar Rp 500 juta.

Rekomendasi

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya