FOTO: Spezia vs Juventus, Nyonya Tua Raih Kemenangan Pertama di Musim Ini

Juventus akhirnya bisa meraih kemenangan perdana di Liga Italia Serie A 2021/2022. I Bianconeri susah payah menang 3-2 di kandang Spezia, Stadion Alberto Picco, Kamis (23/9/2021) dini hari WIB.

oleh Arny Christika Putri diperbarui 23 Sep 2021, 06:40 WIB
Liga Italia Spezia vs Juventus
Juventus akhirnya bisa meraih kemenangan perdana di Liga Italia Serie A 2021/2022. I Bianconeri susah payah menang 3-2 di kandang Spezia, Stadion Alberto Picco, Kamis (23/9/2021) dini hari WIB.
Bek Juventus, Matthijs de Ligt (kanan) bersama rekan setim merayakan gol yang dicetaknya ke gawang Spezia pada pekan kelima Serie A Liga Italia di Stadio Alberto Picco, Kamis (23/9/2021) dini hari WIB. Juventus susah payah menang 3-2 di kandang Spezia. (Tano Pecoraro/LaPresse via AP)
Penyerang Juventus, Paulo Dybala berusaha menguasai bola pada pekan kelima Serie A Liga Italia menghadapi Spezia di Stadio Alberto Picco, Kamis (23/9/2021) dini hari WIB. Juventus susah payah menang 3-2 di kandang Spezia. (Tano Pecoraro/LaPresse via AP)
Gelandang Spezia, Mehdi Bourabia mencoba menggiring bola melewati gelandang Juventus, Rodrigo Bentancur pada pekan kelima Serie A Liga Italia di Stadio Alberto Picco, Kamis (23/9/2021) dini hari WIB. Juventus susah payah menang 3-2 di kandang Spezia. (Tano Pecoraro/LaPresse via AP)
Bek Spezia, Dimitrios Nikolaou mencoba menggiring bola melewati pemain Juventus, Weston McKennie (kiri) dan Paulo Dybala pada pekan kelima Serie A Liga Italia di Stadio Alberto Picco, Kamis (23/9/2021) dini hari WIB. Juventus susah payah menang 3-2 di kandang Spezia. (Tano Pecoraro/LaPresse via AP)
Penyerang Juventus Federico Chiesa (kiri) berebut bola dengan bek Spezia Simone Bastoni pada pekan kelima Serie A Liga Italia di Stadio Alberto Picco, Kamis (23/9/2021) dini hari WIB. Juventus susah payah menang 3-2 di kandang Spezia. (ANDREAS SOLARO / AFP)
Pemain depan Juventus, Moise Kean bersiap untuk menembak dan mencetak gol ke gawang Spezia pada pekan kelima Serie A Liga Italia di Stadio Alberto Picco, Kamis (23/9/2021) dini hari WIB. Juventus susah payah menang 3-2 di kandang Spezia. (ANDREAS SOLARO / AFP)

Rekomendasi

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya