6 Chat Pelanggan Curhat ke Ojek Online, Kocak tapi Bikin Baper

Semakin maraknya penggunaan layanan ojek online, nyatanya makin beragam pula tingkah nyeleneh para pengemudi dan penumpangnya.

oleh Yulia Lisnawati diperbarui 03 Okt 2021, 10:09 WIB
Driver Grab Bike mengenakan Grab Protect pelindung yang membatasi antara pengemudi dan penumpang saat diluncurkan di Jakarta, Selasa (9/6/2020). Penumpang ojek online (ojol) kini tak perlu khawatir menggunakan transportasi ini di tengah pandemi Corona. (Liputan6.com/Faizal Fanani)

Liputan6.com, Jakarta - Layanan ojek online atau ojol kian mempermudah kehidupan masyarakat. Tidak hanya sebagai layanan untuk mengantar ke suatu tempat, dengan ojek online seseorang juga bisa dengan mudah memesan layanan tersebut untuk membeli makanan.

Semakin maraknya penggunaan layanan ojek online, nyatanya makin beragam pula tingkah nyeleneh para pengemudi dan penumpangnya. 

Untuk memudahkan komunikasi antara pengemudi dan pelanggan, terdapat fitur chat pada aplikasi ojek online. Fitur tersebut digunakan untuk memberikan informasi mengenai lokasi penjemputan, atau makanan yang dipesan.

Namun tak disangka, di saat bertukar pesan dengan pengemudi ojol, segelintir pelanggan tak segan untuk curhat. Nah, penasaran bagaimana curhatan pelanggan ke pengemudi ojek online? Berikut potretnya seperti merangkum dari Instagram.

 

* Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan.

 


1. Sabar ya mas

(@newdramaojol.id/instagram.com)

2. Takut jadi baper nih

(@newdramaojol.id/instagram.com)

3. Lah, jadi curhat nih

(@newdramaojol.id/instagram.com)

4. Sabar ya mbak

(@newdramaojol.id/instagram.com)

5. Coba kirim chat ini ke pacarnya mbak

(@newdramaojol.id/instagram.com)

6. Haduh, jleb banget nih

(@newdramaojol.id/instagram.com)

Rekomendasi

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya