VIDEO: Serunya Nostalgia Menonton Layar Tancap di Era Digitalisasi

Berjaya pada masanya, seorang mantan sopir angkot kembali ajak masyarakat untuk nostalgia menonton layar tancap di era digitalisasi. Tak main-main, koleksi film seluloid miliknya mencapai 450 judul film 35 mm dengan berbagai genre.

oleh Didi N diperbarui 03 Okt 2021, 11:49 WIB

Liputan6.com, Jakarta Berjaya pada masanya, seorang mantan sopir angkot kembali ajak masyarakat untuk nostalgia menonton layar tancap di era digitalisasi. Tak main-main, koleksi film seluloid miliknya mencapai 450 judul film 35 mm dengan berbagai genre.

Rekomendasi

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya