FOTO: Potret Hujan Salju Lebat di Kabul

Hujan salju lebat menguyur Kabul, Afghanistan yang menyebabkan sedikitnya tujuh warga Afghanistan tewas dan 26 lainnya cedera dalam beberapa kecelakaan lalu lintas.

oleh Liputan6 diperbarui 04 Jan 2022, 19:00 WIB
Potret Hujan Salju Lebat di Kabul
Hujan salju lebat menguyur Kabul, Afghanistan yang menyebabkan sedikitnya tujuh warga Afghanistan tewas dan 26 lainnya cedera dalam beberapa kecelakaan lalu lintas.
Komuter berjalan di sepanjang jalan saat hujan salju lebat di Kabul (4/1/2022). Beberapa kecelakaan terjadi pada Senin (3/1) di tengah kondisi lalu lintas yang kacau setelah hujan salju lebat. (AFP/Mohd Rasfan)
Seorang wanita mengenakan burqa memohon di sepanjang jalan saat hujan salju di Kabul (4/1/2022). Sedikitnya tujuh warga Afghanistan tewas dan 26 lainnya cedera dalam beberapa kecelakaan lalu lintas. (AFP/Mohd Rasfan)
Seorang pria mengendarai sepedanya di sepanjang jalan saat hujan salju lebat di Kabul (4/1/2022). Beberapa kecelakaan terjadi pada Senin (3/1) di tengah kondisi lalu lintas yang kacau setelah hujan salju lebat. (AFP/Mohd Rasfan)
Komuter berjalan di sepanjang jalan saat hujan salju lebat di Kabul (4/1/2022). Beberapa kecelakaan terjadi pada Senin (3/1) di tengah kondisi lalu lintas yang kacau setelah hujan salju lebat. (AFP/Mohd Rasfan)
Seorang pria menutupi dirinya dengan selendang saat hujan salju lebat di sebuah pasar di Kabul (4/1/2022). Sedikitnya tujuh warga Afghanistan tewas dan 26 lainnya cedera dalam beberapa kecelakaan lalu lintas. (AFP/Mohd Rasfan)
Seorang pria mengendarai kendaraan roda tiga saat hujan salju lebat di sebuah pasar di Kabul (4/1/2022). Beberapa kecelakaan terjadi pada Senin (3/1) di tengah kondisi lalu lintas yang kacau setelah hujan salju lebat. (AFP/Mohd Rasfan)
Orang-orang berjalan di dekat danau Qargha saat hujan salju di Kabul (4/1/2022). Sedikitnya tujuh warga Afghanistan tewas dan 26 lainnya cedera dalam beberapa kecelakaan lalu lintas. (AFP/Mohd Rasfan)

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya