FOTO: Pabrik Genteng Jatiwangi Bertahan di Era Modern

Sejak tahun 70-an, Kecamatan Jatiwangi terkenal dengan sentra genteng yang hasil produksinya kualitas terbaik dan telah dipasarkan dalam skala nasional.

oleh Johan Fatzry diperbarui 31 Jan 2022, 16:00 WIB
Pabrik Genteng Jatiwangi Bertahan di Era Modern
Sejak tahun 70-an, Kecamatan Jatiwangi terkenal dengan sentra genteng yang hasil produksinya kualitas terbaik dan telah dipasarkan dalam skala nasional.
Pekerja menjemur genteng di pabrik genteng rumahan (Jebor) Mutiara Putra, Desa Burujul Wetan, Kecamatan Jatiwangi, Kabupaten Majalengka, Minggu (30/1/2022). Sejak tahun 70-an, Kecamatan Jatiwangi terkenal dengan sentra genteng yang hasil produksinya kualitas terbaik. (merdeka.com/Iqbal S. Nugroho)
Arif saat menyimpan genteng yang telah dicetak ke rak bambu di pabrik genteng rumahan (Jebor) Mutiara Putra, Desa Burujul Wetan, Kecamatan Jatiwangi, Kabupaten Majalengka, Minggu (30/1/2022). Genteng ini telah dipasarkan dalam skala nasional. (merdeka.com/Iqbal S. Nugroho)
Pekerja saat mencetak genteng di pabrik genteng rumahan (Jebor) Mutiara Putra, Desa Burujul Wetan, Kecamatan Jatiwangi, Kabupaten Majalengka, Minggu (30/1/2022). Namun, seiringnya waktu banyak pengusaha jebor di Jatiwangi mengalami gulung tikar. (merdeka.com/Iqbal S. Nugroho)
Pekerja memotong genteng sebelum dijemur di pabrik genteng rumahan (Jebor) Mutiara Putra, Desa Burujul Wetan, Kecamatan Jatiwangi, Kabupaten Majalengka, Minggu (30/1/2022). Akibat ekspansi pasar genteng pabrikan modern sebagian besar warga beralih profesi. (merdeka.com/Iqbal S. Nugroho)
Pekerja menggali tanah yang merupakan bahan baku utama genteng Jatiwangi di pabrik genteng rumahan (Jebor) Mutiara Putra, Desa Burujul Wetan, Kecamatan Jatiwangi, Kabupaten Majalengka (30/1/2022). Banyak warga beralih menjadi buruh di pabrik tekstil atau garmen. (merdeka.com/Iqbal S. Nugroho)
Pekerja mengambil bongkahan tanah yang akan dicetak menjadi genteng di pabrik genteng rumahan (Jebor) Mutiara Putra, Desa Burujul Wetan, Kecamatan Jatiwangi, Kabupaten Majalengka (30/1/2022). (merdeka.com/Iqbal S. Nugroho)
Pekerja memoles genteng usai diproses pembakaran di pabrik genteng rumahan (Jebor) Mutiara Putra, Desa Burujul Wetan, Kecamatan Jatiwangi, Kabupaten Majalengka (30/1/2022). (merdeka.com/Iqbal S. Nugroho)
Arif saat memproses pembakaran genteng di pabrik genteng rumahan (Jebor) Mutiara Putra, Desa Burujul Wetan, Kecamatan Jatiwangi, Kabupaten Majalengka (30/1/2022). (merdeka.com/Iqbal S. Nugroho)
Arif menunjukkan hasil genteng buatan pabriknya di pabrik genteng rumahan (Jebor) Mutiara Putra, Desa Burujul Wetan, Kecamatan Jatiwangi, Kabupaten Majalengka (30/1/2022). (merdeka.com/Iqbal S. Nugroho)

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya