15 Link Twibbon untuk Rayakan Hari Kartini 2022 Beserta Cara Menggunakannya

Yuk rayakan Hari Kartini dengan Twibbon agar lebih kreatif!

oleh Sabrina Julie diperbarui 21 Apr 2022, 09:32 WIB
Ilustrasi Kartini

Liputan6.com, Semarang Setiap tanggal 21 April diperingati sebagai Hari Kartini. Sosok Kartini dikenal sebagai pejuang emansipasi wanita yang berusaha menyamaratakan hak perempuan khususnya di bidang pendidikan. 

Peringatan Hari Kartini terdapat dalam Keputusan Presiden Republik Indonesia No 108 Tahun 1964. Presiden pertama Indonesia Sukarno menetapkan Kartini sebagai Pahlawan Kemerdekaan Nasional dan menetapkan hari lahir kartini yakni tanggal 21 April sebagai hari Nasional.

Banyak cara yang bisa dilakukan untuk memperingati hari Kartini, mulai dari mengucapkan secara langsung atau juga bisa dengan menggunakan Twibbon di media sosial agar lebih kreatif. 

Dihimpun dari berbagai sumber oleh tim Liputan.6 berikut beberapa link Twibbon yang bisa digunakan untuk memperingati hari Kartini.


Cara Menggunakan

1. Pilih salah satu link dari Twibbon yang diinginkan

2. Masukkan potret yang ingin dibingkai dengan Twibbon

3. klik Unduh dan Twibbon Hari Kartini akan tersimpan di ponsel anda

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya