6 Potret Makan Irit Pakai Seafood Ini Bikin Tepuk Jidat

Solusi ketika ingin makan seafood tapi duit menipis.

oleh Putra Marenda diperbarui 03 Jun 2022, 09:55 WIB
6 Potret Makan Irit Pakai Seafood Ini Bikin Tepuk Jidat (IG/kebebasanrakyat)

Liputan6.com, Jakarta Bukan rahasia lagi jika media sosial banyak terdapat konten yang unik dan mengundang perhatian. Seperti konten yang menampilkan tentang potret makan irit pakai seafood. Makanan seafood yang biasanya berharga mahal bisa dibuat ngirit dengan porsi sedikit.

Mulai dari makan kepiting, ikan dan udang versi lite hingga makan ikan yang besar hanya ekornya, menjadi bukti adanya momen makan irit pakai seafood. Makan irit pakai seafood ini nyeleneh hingga banyak orang enggak habis pikir.

Saking uniknya, makan irit pakai seafood ini diabadikan dan disebarluaskan ke media sosial. Siapa sangka, makan irit pakai seafood ini menjadi sorotan sehingga viral. Banyak warganet hanya bisa tepuk jidat melihat momen makan irit pakai seafood.

Penasaran kan dengan potret makan irit pakai seafood? Berikut Liputan6.com rangkum dari berbagai sumber, potret makan irit pakai seafood, Kamis (3/6/2022).


1. Alhamdulilah masih bisa makan seafood walaupun versi lite.

6 Potret Makan Irit Pakai Seafood Ini Bikin Tepuk Jidat (IG/kebebasanrakyat)

2. Walaupun cuma mainan, setidaknya otak berimajinasi makan seafood.

6 Potret Makan Irit Pakai Seafood Ini Bikin Tepuk Jidat (IG/kebebasanrakyat)

3. Kirain ikannya besar, eh ternyata yang besar cuma ekornya.

6 Potret Makan Irit Pakai Seafood Ini Bikin Tepuk Jidat (IG/kebebasanrakyat)

4. Solusi ketika ingin makan ikan laut tapi kantong lagi kering.

6 Potret Makan Irit Pakai Seafood Ini Bikin Tepuk Jidat (IG/kebebasanrakyat)

5. Gurita versi low budget ini guys.

6 Potret Makan Irit Pakai Seafood Ini Bikin Tepuk Jidat (IG/kebebasanrakyat)

6. Bismilah, masak seafood dulu guys~

6 Potret Makan Irit Pakai Seafood Ini Bikin Tepuk Jidat (IG/kebebasanrakyat)

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya