VIDEO: Gempa 5,4 Magnitudo Mengguncang Sikka Membuat Warga Panik Berlarian

Gempa berkekuatan 5,4 magnitudo mengguncang Sikka, Nusa Tenggara Timur, Sabtu (23/07) siang. Meski kemudian diketahui tidak berpotensi tsunami, namun warga sempat panik, dan langsung berhamburan keluar rumah.

oleh Fadjriah Nurdiarsih diperbarui 24 Jul 2022, 10:57 WIB

Liputan6.com, Jakarta Gempa berkekuatan 5,4 magnitudo mengguncang Sikka, Nusa Tenggara Timur, Sabtu (23/07) siang. Meski kemudian diketahui tidak berpotensi tsunami, namun warga sempat panik, dan langsung berhamburan keluar rumah.

Rekomendasi

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya