VIDEO: Rangkaian KA Cepat Jakarta-Bandung asal Tiongkok Tiba di Pelabuhan Tanjung Priok

Rangkaian perdana kereta cepat Jakarta-Bandung asal Tiongkok, tiba di Pelabuhan Tanjung Priok, Jakarta Utara, Jumat (02/08) siang. Rencananya uji coba pertama akan digelar November mendatang, di sela-sela pelaksanaan G20.

oleh Fadjriah Nurdiarsih diperbarui 03 Sep 2022, 11:42 WIB

Liputan6.com, Jakarta Rangkaian perdana kereta cepat Jakarta-Bandung asal Tiongkok, tiba di Pelabuhan Tanjung Priok, Jakarta Utara, Jumat (02/08) siang. Rencananya uji coba pertama akan digelar November mendatang, di sela-sela pelaksanaan G20.

Rekomendasi

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya