VIDEO: Saling Dorong dengan Polisi, Nakes Tuntut Rumah Sakit Bayarkan Tunjangan

Lebih dari 100 tenaga kesehatan menggelar unjuk rasa. Tak hanya mendatangi RSUD Hasan Boesoirie, Ternate, mereka juga menyambangi Rumah Dinas Gubernur Maluku Utara, Kamis (15/12) kemarin. Saling dorong antara pengunjuk rasa dan polisi sempat terjadi.

oleh Fadjriah Nurdiarsih diperbarui 16 Des 2022, 13:30 WIB

Liputan6.com, Jakarta Lebih dari 100 tenaga kesehatan menggelar unjuk rasa. Tak hanya mendatangi RSUD Hasan Boesoirie, Ternate, mereka juga menyambangi Rumah Dinas Gubernur Maluku Utara, Kamis (15/12) kemarin. Saling dorong antara pengunjuk rasa dan polisi sempat terjadi.

Rekomendasi

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya