Liputan6.com, Jakarta Liverpool dan Chelsea sedang jalani musim terburuk. Utamanya Chelsea yang terus gagal meraih kemenangan baik di Liga Champions maupun Liga Inggris.
Meski sudah investasi sampai Rp 5,5 Triliun di bursa transfer Januari, Chelsea tak mampu mengubah hasil. Termasuk saat kalah 0-1 dari Southampton akhir pekan kemarin.
Advertisement
Berbeda dengan Liverpool yang sudah mulai bangkit dari rentetan hasil buruk. Usai kalah dari Wolves, Liverpool berhasil menang dua kali beruntun lawan Everton dan Newcastle.
Kini, Chelsea dan Liverpool dihadapkan lawan yang sulit pekan ini. Chelsea akan menjalani derby London lawan Tottenham yang bisa jadi ujian terberat bagi Graham Potter.
Memasuki pekan ke-25, Liga Inggris menjalani beberapa laga tunda yang melibatkan Newcastle dan Manchester United. Ini karena keduanya harus melakoni final Piala Liga Inggris di Wembley.
Cek langsung Jadwal Liga Inggris pekan ke-25 di halaman berikutnya:
Jadwal Liga Inggris
Sabtu, 24 Maret 2023
03.00 WIB Fulham vs Wolves
22.00 WIB Everton vs Aston Villa
22.00 WIB Leeds United vs Southampton
22.00 WIB Leicester City vs Arsenal
22.00 WIB West Ham vs Nottingham Forest
Advertisement
Selanjutnya
Minggu, 25 Maret 2023
00.30 WIB Bournemouth vs Manchester City
02.45 WIB Crystal Palace vs Liverpool
20.30 WIB Tottenham vs Chelsea
Peringkat
Advertisement