VIDEO: Debt Collector Pemaki Polisi Saat Tarik Kendaraan Clara Shinta, Diringkus

Salah satu penagih utang atau debt collector yang memaki polisi saat menarik kendaraan selebgram Clara Shinta, telah diringkus polisi. Sebelumnya, pelaku sempat melarikan diri ke Saparua, Maluku.

oleh Fadjriah Nurdiarsih diperbarui 24 Feb 2023, 13:50 WIB

Liputan6.com, Jakarta Salah satu penagih utang atau debt collector yang memaki polisi saat menarik kendaraan selebgram Clara Shinta, telah diringkus polisi. Sebelumnya, pelaku sempat melarikan diri ke Saparua, Maluku.

Rekomendasi

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya