VIDEO: Diskusi : Penipuan dengan Modus QRIS Palsu Diungkap Polisi

Penipuan dengan menempelkan QRIS palsu diungkap polisi. Pelaku menempelkan QRIS palsu di berbagai tempat termasuk di masjid-masjid. Apa yang harus dilakukan agar tidak menjadi korban? Kita diskusi bersama Reza Ramadhansyah.

oleh Fadjriah Nurdiarsih diperbarui 13 Apr 2023, 15:06 WIB

Liputan6.com, Jakarta Penipuan dengan menempelkan QRIS palsu diungkap polisi. Pelaku menempelkan QRIS palsu di berbagai tempat termasuk di masjid-masjid. Apa yang harus dilakukan agar tidak menjadi korban? Kita diskusi bersama Reza Ramadhansyah.

Rekomendasi

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya