Bikin Penasaran, Ini 7 Potret Misterius di Google Maps yang Buat Bertanya-tanya

Penemuan foto misterius di Google Maps ini bikin banyak orang penasaran dengan penampakannya

oleh Muhammad Fahrur Safi'i diperbarui 25 Apr 2023, 15:00 WIB
Penampakan misterius di Google Maps (Sumber: Google Maps)

Liputan6.com, Jakarta Di zaman dengan teknologi yang sudah semakin canggih, Google Maps menjadi salah satu teknologi yang dapat membantu banyak orang dalam menemukan berbagai tempat. Bahkan kamu bisa menyaksikan pemandangan di seluruh dunia tanpa harus keluar dari rumah.

Pasalnya, dari fitur Google Maps ini penggunanya dapat mengintip berbagai foto penampakan di berbagai negara. Namun dari foto-foto yang sudah dikumpulkan oleh Google Maps melalui berbagai cara seperti dengan gambar satelit, ada yang memiliki penampakan aneh.

Penampakan aneh ini berupakan foto-foto misterius yang membuat banyak orang penasaran. Seperti aksi nyeleneh orang-orang yang mengenakan kepala merpati hingga pemandangan rumah kosong di Nokoro, Jepang dengan hiasan boneka manusia.

Berikut 7 potret misterius di Google Maps yang Liputan6.com kutip dari Google Maps, Selasa (25/4/2023)

 

1. Penampakan misterius orang pakai kepala merpati di Jepang, ternyata ini kelakuan orang yang bikin prank saat kamera Google Street View melewatinya

Penampakan misterius di Google Maps (Sumber: Google Maps)

2. Penampakan orang-orangan sawah di Kainuu Finlandia

Penampakan misterius di Google Maps (Sumber: Google Maps)

3. Patung ini terlihat misterius dan cukup mengerikan dan berada di Rhyolite Nevada Ghost Town

Penampakan misterius di Google Maps (Sumber: Google Maps)

4. Penampakan pentagram di Kazakhstan seperti menjadi sebuah simbol raksasa yang ditangkap oleh satelit

Penampakan misterius di Google Maps (Sumber: Google Maps)

5. Banyak orang pindah dan meninggal, penduduk di Nokoro Jepang ini bikin boneka seukuran manusia di rumah kosong

Penampakan misterius di Google Maps (Sumber: Google Maps)

6. Di Antartika terlihat dua bentuk siluet seperti orang yang menghadap ke kiri

Penampakan misterius di Google Maps (Sumber: Google Maps)

7. Basis Scientology Trementina, New Mexico, terlihat seperti katedral luar angkasa besar yang memandu penganutnya melalui penandaan tanah.

Penampakan misterius di Google Maps (Sumber: Google Maps)

Rekomendasi

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya