Pemerintah Tetapkan Hari Raya Idul Fitri 1 Syawal 1444 H Jatuh pada Sabtu 22 April 2023

Berdasarkan hasil Sidang Isbat, pemerintah menetapkan 1 Syawal 1444 H jatuh pada Sabtu 22 April 2023. Keputusan penetapan 1 Syawal 1444 H atau Hari Raya Idul Fitri disampaikan Menteri Agama, Yakut Cholil Qoumas.

oleh Arnaz Sofian diperbarui 20 Apr 2023, 20:07 WIB
Pemerintah Tetapkan Hari Raya Idul Fitri 1 Syawal 1444 H Jatuh pada Sabtu 22 April 2023
Berdasarkan hasil Sidang Isbat, pemerintah menetapkan 1 Syawal 1444 H jatuh pada Sabtu 22 April 2023. Keputusan penetapan 1 Syawal 1444 H atau Hari Raya Idul Fitri disampaikan Menteri Agama, Yakut Cholil Qoumas.
Menteri Agama (Menag) Yakut Cholil Qoumas (kanan) menyampaikan hasil Sidang Isbat di Kantor Kementerian Agama, Jakarta, Kamis (20/4/2023). (Liputan6.com/Helmi Fithriansyah)
Berdasarkan hasil Sidang Isbat, pemerintah menetapkan 1 Syawal 1444 H jatuh pada Sabtu 22 April 2023. (Liputan6.com/Helmi Fithriansyah)
Keputusan penetapan 1 Syawal 1444 H atau Hari Raya Idul Fitri disampaikan Menteri Agama, Yakut Cholil Qoumas. (Liputan6.com/Helmi Fithriansyah)
Sebelumnya, Kementerian Agama telah melakukan pemautauan hilal di 123 wilayah di seluruh Indonesia. (Liputan6.com/Helmi Fithriansyah)
Penetapan Hari Raya Idul Fitri pada Sabtu, 22 April 2023 oleh pemerintah menjadikan waktu perayaan Idul Fitri di Indonesia kembali mengalami perbedaan. (Liputan6.com/Helmi Fithriansyah)
Sebelumnya, Muhammadiyah telah menetapkan Idul Fitri 1444 Hijriah pada 21 April 2023. (Liputan6.com/Helmi Fithriansyah)
Perbedaan waktu perayaan Lebaran Idul Fitri ini dikarenakan metode penentuannya yang berbeda. (Liputan6.com/Helmi Fithriansyah)

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya