7 Momen Wisuda Memes Prameswari, Raih Gelar Magister dengan Predikat Cumlaude

Memes Prameswari raih gelar magister di usia 26 tahun.

oleh Novita Ayuningtyas diperbarui 04 Mei 2023, 20:30 WIB
Memes Prameswari (Sumber: Instagram/memes_prameswari)

Liputan6.com, Jakarta Citragama Prameswari atau yang lebih akrab disapa Memes Prameswati dikenal luas publik sebagai salah satu penyanyi serta sinden dalam acara Tukul Arwana One Man Show dan Opera Van Java. Namun, dirinya telah terjun ke dunia hiburan sejak 2012 sebagai seorang model serta mengikuti audisi X Factor musim kedua.

Memes Prameswari sendiri kini juga aktif sebagai model, pembawa acara hingga aktris. Namun, ditengak kesibukkannya di dunia entertain, rupanya wanita yang baru saja menikah ini tak melupakan soal pendidikan.

Bahkan, terbaru dirinya diketahui berhasil menyelesaikan pendidikan S3 di Universitas Trisakti. Sebelumnya, wanita kelahiran 29 Agustus 1996 ini berhasil mendapatkan dua gelar langsung atau double degree di Universitas Trisakti serta University of Northampton pada 2019.

Momen wisuda Memes Prameswari ini juga diabadikan dan dibagikan melalui akun Instagram pribadinya. Dalam unggahan tersebut, dirinya berhasil mendapatkan gelar M.M atau Magister Manajemen dengan predikat cumlaude.

Dirangkum Liputan6.com dari akun Instagram @memes_prameswari, berikut ini beberapa momen wisuda Memes Prameswari yang sukses mencuri perhatian netizen, Kamis (4/5/2023).


1. Ini dia momen kelulusan Memes Prameswari yang diunggah dalam akun Instagram pribadinya.

Memes Prameswari (Sumber: Instagram/memes_prameswari)

2. Memes pun berhasil lulus dengan predikat cumlaude.

Memes Prameswari (Sumber: Instagram/memes_prameswari)

3. Berhasil meraih gelar Magister di usia yang terbilang muda, tak sedikit pula netizen dan para sahabat yang ikut merasa bangga.

Memes Prameswari (Sumber: Instagram/memes_prameswari)

4. Momen kelulusan Memes ini pun dihadiri oleh keluarga tercinta.

Memes Prameswari (Sumber: Instagram/memes_prameswari)

5. Dirinya juga tampak begitu menawan dalam balutan kebawa berwarna merah.

Memes Prameswari (Sumber: Instagram/memes_prameswari)

6. Penampilan Memes ini banjir pujian dari netizen.

Memes Prameswari (Sumber: Instagram/memes_prameswari)

7. Berhasil meraih predikat cumlaude, Memes Prameswari pun tampak begitu bangga dan bersyukur.

Memes Prameswari (Sumber: Instagram/memes_prameswari)

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya